Usai Serah Terima, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Kontrol Kondisi 59 Tahanan

Polresta Palangka Raya – Setelah melakukan serah terima penjagaan, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Aiptu Roedi Yhoeliantono langsung melakukan pengecekan tahanan.

Dimana, pada kesempatan tersebut Kanit III SPKT juga didampingi piket Tahti, Samapta dan Provos di Mapolres setempat, Senin (27/2/2023) pagi.

“Pengecekkan para tahanan yang sering kali dilakukan merupakan salah satu bentuk tanggungjawab kami ketika selama menjalankan piket kepada kesatuan dan pimpinan,” ungkap Kanit II SPKT mewakili Kapolresta Palanbka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H.

Baca juga  Anggota DPR RI Ingatkan Walikota Pekalongan Agar Tidak Ada Kontroversi Terkait Perizinan Shalat Idul Fitri dan Fasilitasi Semua Madzhab

Diterangkannya, dari hasil pemeriksaan tahanan yang dilaksanakan bersama piket fungsi diketahui jika jumlah tahanan yang ada di Rutan Mapolresta, Polda Kalteng kini berjumlah 59 orang.

Baca juga  SMP Negeri 3 Wanasari Miliki Perpustakaan Berstandar Nasional

“Untuk diketahui juga, untuk kondisi kesehatan semua tahanan dinyatakan sehat. Dimana, hasil ini kami peroleh langsung ketika ditanyakan ke para tahanan,” imbuhnya.

“Kami tentu berharap, semua rangkaian tugas yang diselenggarakan akan berjalan dengan baik dan masyarakat bisa dengan tenang dalam menjalani roda kehidupan masing-masing,” pungkasnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Wujud Kedekatan Dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Aktif Sambangi Warga Binaan

Uncategorized

Rutin Anggota Satpolairud Sampaikan Sanksi Bagi Pelaku Karhutla

Uncategorized

Bhabinkamtibamas Polsek Maliku Sampaikan Kepada Warga Masyarakat Waspada TPPO.

Artikel

Personil Polsek Kahayan Kuala giat KRYD berupa Patroli Kamtibmas guna Cegah Kriminalitas

BERITA UTAMA

Pelayanan RS Haji Dikeluhkan Warga Keluarga Pasien Protes Pasien Masih Sakit DiPulangkan

Artikel

AZ Muttaqin Gantikan Wurja

Artikel

Tingkatkan Kinerja Pemdes, Danramil 09/Kutowinangun Hadiri Musdes Perubahan

BERITA UTAMA

Jaga Kondusifitas, Satsamapta Polresta Palangka Raya Patroli Dialogis ke Pasar Besar