Home / Uncategorized

Jumat, 26 Mei 2023 - 17:41 WIB

Wakapolsek Kahayan Tengah malaksanakan kegiatan Jum’at Curhat bertempat di Desa Sigi Kec. Kahayan Tengah.

 

Polres Pulang Pisau – Polsek Kahayan Tengah, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Tengah AKP Nurheriyanto Hidayat, S.H.,M.Si melaksanakan Jum’at Curhat bertempat di Desa Sigi dalam rangka menampung aspirasi dan keluhan masyarakat Kecamatan Kahayan Tengah, Kabupaten Pulang Pisau, Jum’at, (26/05/2023) Pagi.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kapolsek Kahayan Tengah AKP Nurheriyanto Hidayat, S.H., M.Si., menuturkan, Kegiatan tersebut adalah untuk menampung aspirasi dan keluhan masyarakat sekaligus Silaturahmi Kamtibmas dengan memperkenalkan program Kedai Kopi ke masyarakat Desa Sigi Kecamatan Kahayan Tengah dimana sebagai Program untuk menghimpun Keluhan, Aspirasi dan Konsultasi masalah-masalah yang ada dilingkungan desa atau masyarakat.

Baca juga  Personel Polsek Kahayan Tengah Sosialisasikan Pelayanan Publik Call Center Polsek Kahayan Tengah

“Kegiatan tersebut bertujuan agar masyarakat bisa secara langsung berkoordinasi terkait adanya permasalahan yang ada di desa serta dapat terjalin silahturahmi dengan Tokoh maupun masyarakat desa dengan menghimpun keluhan dengan berkonsultasi secara keakraban dan kekeluargaan guna mempercepat respon apabila adanya aduan dari masyarakat sehingga cepat dalam penanganan yang di adukan oleh masyarakat”ucap Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Tak Terima Dipotong Jalan, Pria Paruh Baya warga Bogorami 1 Aniaya Siswa di Surabaya

Uncategorized

Patroli Poslap 23 ke Daerah Rawan Berpotensi Karhutla di Wilkum Polsek Maliku.

Uncategorized

Sambangi Pasar Harian Personil Satbinmas Polres Pulang Pisau himbauan Kepada Penjual Emas.

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Kelurahan Panarung Hadirin Lokakarya Mini Tri Bulan Lintas Sektoral di UPTD Puskesmas Panarung Tahun

Uncategorized

Jaga Kondusifitas Area Obvit Perbankan, Personel Polsek Bukit Batu Lakukan Ini

Artikel

Upacara Bendera Tujuh Belasan Bulan Mei 2024, Kasdim 1002/HST Bacakan Amanat KASAD

BERITA UTAMA

Kembali Judi Tembak Ikan Beroperasi di Warung Kecap Sinurat di Pasar 12 Amplas

BERITA UTAMA

Pimpinan Umum TargetNews.id Mengucapkan Hari Pers Nasional (HPN) 2023.