Home / Uncategorized

Minggu, 19 November 2023 - 20:20 WIB

Walaupun Sudah Memasuki Mysim Hujan Anggota Satpolairud Tetap Berikan Edukasi Larangan Karhutla

Anggota Satpolairud Tetap Berikan Edukasi Larangan Karhutla

Anggota Satpolairud Tetap Berikan Edukasi Larangan Karhutla

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Bripka Andi memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait Pandemi COVID-19 menuju Endemi agar masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Minggu ( 19 / 11 / 2023 ) Pagi.

Baca juga  Bentrok Perspektif: Kuasa Hukum Kritik Polresta Pontianak Soal SOP, Sementara Kasus Pencabulan Dikebut dengan Bukti Voice Note

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita, S.I.K., Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  Di Bulan Suci Ramadhan, Personil Satbinmas Polres Pulpis Sambangi Pasar Patanak Himbau Para Pedagang Kembang Api Tidak Menjual Petasan

“mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya apalagi dengan situasi pandemi Covid-19 yang saat ini sedang kita alamai jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” Tutur Akp Jaka.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sampaikan Himbauan Kamtibmas Kepada Ibu-ibu

Uncategorized

Polsek Maliku Laksanakan Deteksi Dini Potensi Gangguan Kamtibmas

Uncategorized

Penanganan TPA Tlekung, Dialokasikan Dana Rp.2,4 Miliar, Melalui BTT (PAK)2023

Artikel

Kepedulian Lingkungan Dengan River Clean Up

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Mengawali Kegiatan Dengan Laksanakan Serah Terima Piket Jaga Mako

Uncategorized

Danrem 084/Bhaskara Jaya Menerima Paparan Kesiapan TMMD ke-118 Kabupaten Bangkalan

Uncategorized

Gerak cepat polres kuburaya berkerja sama dengan polsek ambawang brantas pungli di SPBU ATS

Uncategorized

Dua Hari Pencarian, Polres Pulang Pisau Bersama Tim SAR Gabungan Temukan Korban Tenggelam di DAS Kahayan Kec. Maliku