Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / Uncategorized

Senin, 17 Maret 2025 - 00:06 WIB

Warga Sampang Geger, Pemimpin Waktu Sidang Kabur, Muscam II KNPI Banyuates Sampang

Warga Sampang Geger, Pemimpin Waktu Sidang Kabur, Muscam II KNPI Banyuates Sampang

Warga Sampang Geger, Pemimpin Waktu Sidang Kabur, Muscam II KNPI Banyuates Sampang

 

 

TARGETNEWS.ID SAMPANG – Musyawarah Kecamatan II Dewan Pimpinan Kecamatan (DPK) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Banyuates dihujani interupsi oleh peserta muscam Jum’at (14/03/2025).

Kegiatan yang berlokasi di aula YPI Nurul Huda desa Tlagah kecamatan Banyuates tersebut digelar sejak jam 20:30 WIB dengan dihadiri perwakilan pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD) KNPI kabupaten Sampang dan perwakilan dari beberapa Organisasi Kemasyarakatan Pemuda (OKP) diantaranya, GP Ansor, Fatayat NU, IPNU-IPPNU dan Pemuda Pancasila.

Ditengah perjalanan sidang, Hasanuddin yang memimpin sidang Pleno III membacakan draft tata tertib pemilihan ketua pasal perpasal. Dalam draft tersebut, terdapat klausul yang dianggap tidak sesuai dengan ART KNPi. Oleh sebab itu, beberapa OKP melayangkan interupsi untuk dilakukan koreksi terhadap pasal yang dianggap tidak relevan yaitu tentang persyaratan pencalonan ketua DPK KNPI.

Baca juga  Personil Pos Pelayanan Pelabuhan Bahaur Ingatkan Pemudik Jaga Barang Bawaan Saat di Kapal Laut

Tidak Netral, Hasan yang memimpin sidang Pleno tersebut sempat menskors pleno selama 3 menit. Dan setelah skors dicabut, forum belum mencapai kesamaan pandangan atas klausul yang dianggap janggal oleh peserta sidang.

Namun, setelah dilakukan skorsing bukannya mengikuti tatib persidangan yang telah ditetapkan, Hasan malah melakukan skorsing ulang dan langsung meninggalkan tempat persidangan.

Baca juga  POLSEK WAJAK OPTIMALKAN PATROLI DINI HARI, CEGAH TINDAK KRIMINALITAS DAN GANGGUAN KAMTIBMAS

Atas kejadian tersebut, beberapa OKP di Banyuates mengecam tindakan yang dilakukan oleh Hasan selaku pimpinan Sidang .

Dirinya merasa kecewa atas sikap panitia muscam yang telah mempermainkan peserta sidang dengan tidak melakukan aturan sesuai dengan hasil tatib yang dibahas bersama.

Musliyono Peserta OKP Merasa Kecewa terhadap sikap oknum DPK KNPI Banyuates yang tidak tegas dan terkesan partisan didalam menjalankan tugasnya sebagai pimpinan Sidang. Bib

Share :

Baca Juga

Artikel

Primkop Kartika Merak 08 Kodim 0808/Blitar, Gelar RAT Tutup Buku Tahun 2024

Artikel

Selain Bantu Tenaga Kodim 1009/Tanah Laut Juga Salurkan Bantuan Logistik Kepada Korban Bencana Banjir

BERITA UTAMA

Kapolda Kepulauan Bangka Belitung Irjen Pol. Drs.Yan Sultra,SH., memimpin serah terima jabatan (Sertijab)

Artikel

Pelajar Jadi Target Edukasi Larangan Membuka Lahan Dengan Cara Membakar

BERITA UTAMA

Prajurit Yonif 1 Marinir Laksanakan Pengamanan Kunjungan Presiden

Uncategorized

Dalam Rangka cooling system Pilkada yang aman dan damai personil Sat binmas rutin laksanakan kegiatan sambang

Artikel

Komandan Pasmar 2 Hadiri Lepas Sambut Gubernur AAL

Uncategorized

Kembali, Satsamapta Polresta Palangka Raya Gelar Blue Lightt Patrol