Home / Uncategorized

Kamis, 4 April 2024 - 18:24 WIB

Wujud Kedekatan Dengan Warga, Bhabinkamtibmas Aktif Sambangi Desa Binaan

 

Polres Pulang Pisau – Ciptakan situasi kamtibmas yang aman dan tertib, Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Gadabung Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Bripda Ryan Oktaviandi melaksanakan kegiatan patroli dialogis kepada warga binaannya dan untuk memberikan himbauan Kamtibmas, Rabu (03/04/2024).

Dalam kesempatan tersebut Bripda Ryan memberikan pesan Kamtibmas dan juga memberikan himbauan tentang larangan membakar hutan dan lahan di masa saat ini menjelang musim kemarau meningkatkan kepedulian serta kewaspadaan terhadap lingkungan masing masing .

Baca juga  Kapolsek Sabangau, Hadiri Kegiatan Rekapitulasi DPHP Tingkat Kecamatan

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K, melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman mengatakan agar anggota Bhabinkamtibmas selalu dekat dengan masyarakat untuk menyerap informasi yang ada di wilayah binaan dan memberikan masukan atau himbauan supaya ikut berperan aktif menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan masing masing, “ ujarnya.

Baca juga  Berikan Kenyamanan ke Pelajar, Personil Satlantas Polres Pulang Pisau Lakukan Pengaturan Lalin Pagi Hari

Bhabinkamtibmas Bripda Ryan Sambangi Warga Desa Pantik menyampaikan pesan kamtibmas dan mengimbau agar ikut berperan aktif menjaga keamanan dan ketertiban supaya warga masyarakat dalam beraktivitas sehari hari merasa aman dan nyaman,“ ucapnya.

Share :

Baca Juga

Artikel

Kunjungan Kerja Itjenad, Satgas TMMD ke-124 Kodim 1002/HST Gelar Bakti Sosial

Uncategorized

Bati Tuud Koramil 09/Kutowinangun Hadiri Musdes RKPDesa Tanjungsari

Artikel

Polisi Penggerak Ketahanan Pangan Polsek Maliku Sosialisasi Pemanfaatan Pekarangan Pangan Bergizi

BERITA UTAMA

Dalam Rangka meningkatkan minat dan menanamkan budaya baca Satbinmas Polres Pulang Pisau

Artikel

Gara gara Nanas Pria 63 Tahun Ditusuk di Kubu Raya Polisi Amankan Pelaku

Uncategorized

Upacara Bendera HUT RI ke 78, Di Kecamatan Sukosewu Berlangsung sukses dan Khidmat

Uncategorized

Patroli Kamtibmas Satsamapta Polresta Palangka Raya Pantau Kondusifitas Kantor PLN

Artikel

Patroli terus di giatkan untuk antisipasi tindak kejahatan pada Obyek Vital dan sekitarnya