Home / Uncategorized

Selasa, 21 November 2023 - 18:37 WIB

Wujud Kedekatan Dengan Warga Bhabinkamtibmas Aktif Sambangi Desa Binaan

Bhabinkamtibmas Aktif Sambangi Desa Binaan

Bhabinkamtibmas Aktif Sambangi Desa Binaan

 

Polres Pulang Pisau – Ciptakan situasi kamtibmas yang aman dan tertib, Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Gadabung Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Bripda Ryan Oktaviandi melaksanakan kegiatan patroli dialogis kepada warga binaannya dan untuk memberikan himbauan Kamtibmas, Senin (20/11/2023).

Dalam kesempatan tersebut Bripda Ryan memberikan pesan Kamtibmas dan juga memberikan himbauan tentang larangan membakar hutan dan lahan di masa saat ini menjelang musim kemarau meningkatkan kepedulian serta kewaspadaan terhadap lingkungan masing masing .

Baca juga  Sukseskan Program Pemerintah, Satgas Yonif 611/Awang Long Bersama Puskesmas Jila Beri Pelayanan Kesehatan

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K, melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Husni Setiawan mengatakan agar anggota Bhabinkamtibmas selalu dekat dengan masyarakat untuk menyerap informasi yang ada di wilayah binaan dan memberikan masukan atau himbauan supaya ikut berperan aktif menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan masing masing, “ ujarnya.

Baca juga  Jaga Kamtibmas, Satsamapta Polresta Palangka Raya Tinjau Kantor BRI

Bhabinkamtibmas Bripda Ryan Sambangi Warga Desa Pantik menyampaikan pesan kamtibmas dan mengimbau agar ikut berperan aktif menjaga keamanan dan ketertiban supaya warga masyarakat dalam beraktivitas sehari hari merasa aman dan nyaman,“ ucapnya.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Sebangau Kuala melaksanakan kegiatan pengamanan pasar Malam di Desa Sebangau Permai.

Uncategorized

PRAJURIT KSATRIA PARANTAPA YONMARHANLAN X IKUTI APEL GELAR PASUKAN KETUPAT CARTENZ 2023

Artikel

Babinsa Koramil 1612-02/Komodo Dorong Peningkatan Partisipasi Masyarakat dalam Musrenbangdes di Seraya Marannu

Artikel

Cegah Laka Lantas, Polisi Tambal Jalan Berlubang di Pasuruan yang Tak Kunjung Diperbaiki

BERITA UTAMA

Polsek Maliku Laksanakan Patroli Malam Dengan Sasaran Lingkungan Pertokoan

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu sosialisasi Karhutla di desa binaannyaa

Uncategorized

Polsek Maliku Minimalisir Potensi Gangguan Kamtibmas dilingkungan Pertokoan

Artikel

Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Barat, Norsan-Krisantus, tampil dalam debat publik yang diselenggarakan oleh KPU