Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 20 September 2024 - 21:50 WIB

Wujudkan personel TNI AD yang religius Kodim 1009/Tanah Laut Menggelar Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H

personel TNI AD yang religius Kodim 1009/Tanah Laut Menggelar Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H

personel TNI AD yang religius Kodim 1009/Tanah Laut Menggelar Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H

 

Pelaihari – Wujudkan personel TNI AD yang religius, Kodim 1009/Tanah Laut Korem 101/Antasari Kodam VI/Mulawarman menggelar acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H/2024 M, bertempat di Mushola Al Mujahiddin Makodim 1009/Tla, Jl. A. Yani, Kel Angsau, Kec. Pelaihari, Kab. Tanah Laut, Jum’at (20/09/2024).

Dalam sambutannya, Komandan Distrik Militer (Dandim) 1009/Tla Letkol Inf Indar Irawan, S.E., M.Han., menyampaikan bahwa Kita sebagai umat Islam sudah sepatutnya menjadikan Nabi Muhammad SAW, sebagai panutan dan teladan dalam kehidupan maupun pelaksanaan tugas kita sehari-hari.

Baca juga  Dua Pasangan Bakal Calon Bupati Tegal dan Wakil Bupati Tegal H. Ischak Maulana Rochman dan Akhmad Kholid Resmi Mendaftarkan di KPU Kabupaten Tegal

“Nabi Muhammad SAW adalah seorang pemimpin dan panglima perang yang patut menjadi contoh dan teladan bagi kita semua. Kebijaksanaan, jiwa kepemimpinan serta keluhuran akhlaq-Nya hendaknya kita implementasikan dalam melaksanakan tugas pokok kita sebagai prajurit, sebagai aparat kewilayahan dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat,” tutur Dandim.

Baca juga  Polsek Kahayan Kuala lakukan sosialisasi kepada warga terkait telah di bentuknya Tim Satgas Saber Pungli di Wilkum Polres Pulang Pisau.

“Oleh sebab itu melalui kesempatan yang baik ini mari kita bersama-sama bersyukur karena beliau telah lahir ke dunia dan menyebarkan suri tauladan yang baik untuk umat Islam. Meneladani Akhlaq Nabi Muhammad SAW, Dalam Mewujudkan Personil TNI AD Yang Religius, sesuai dengan tema yang kita usung hari,” pungkas Dandim mengakhiri sambutannya. (Pendim 1009/Tla)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Stop TPPO, Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Laksanakan Penyuluhan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO)

Uncategorized

Personel Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

Uncategorized

Gelar Kryd, Polsek Maliku Minimalisir Potensi Gangguan kamtibmas

BERITA UTAMA

Prajurit Yonranratfib 2 Marinir Amankan Pertandingan Persebaya vs Persija

Uncategorized

Ciptakan Sit aman Dan Kondusif Selama 1×24 jam Personil Polsek Jabiren Raya laksanakan Patroli Malam

BERITA UTAMA

Satgas Mobile Raider 300 Siliwangi Bersama Masyarakat Mundiba Panen di Kebun Mama Elin Labene

Artikel

PRAJURIT TANPA BELADIRI BAGAIKAN SENJATA TANPA AMONISI

BERITA UTAMA

Sarana Bangun Ketahanan Wilayah, Babinsa Komsos Diwilayah