Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 14 Februari 2025 - 10:25 WIB

Yonmarhanlan XI Hadiri Acara Puncak Perayaan Hari Ulang Tahun Kota Merauke

Yonmarhanlan XI Hadiri Acara Puncak Perayaan Hari Ulang Tahun Kota Merauke

Yonmarhanlan XI Hadiri Acara Puncak Perayaan Hari Ulang Tahun Kota Merauke

 

TNI AL, Dispen Korps Marinir (Merauke). Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) Xl Merauke

yang diwakili Pasiops Mayor Marinir Robin Yusron menghadiri Acara Resepsi puncak perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke – 123 kota Merauke,

bertempat di Halaman Monumen Kapsul Waktu, Jl. Brawijaya, Kel. Muli, Distrik Merauke, Merauke, Papua Selatan. Kamis, (13/02/2025).

Pada kegiatan tersebut juga dihadiri Bupati, wakil Bupati beserta Sekertaris Daerah kabupaten Merauke Provinsi Papua Selatan, juga melibatkan Masyarakat Setempat.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Food Estate Sosialisasi Tentang Larangan Karhutla ke Masyarakat

Ribuan masyarakat kota Merauke mengikuti malam resepsi puncak perayaan Hari Ulang Tahun ke 123 Kota Merauke yang diwarnai dengan pesta kembang api.

Pada kesempatan tersebut Bupati Merauke Romanus Mbaraka menyampaikan ucapan terima kasih dan apresiasi kepada Panitia Hari Jadi, unsur TNI/Polri, Pimpinan OPD, Vertikal, BUMN, BUMD,

lintas sektor dan masyarakat Merauke yang telah berpartisipasi aktif mendukung dan menyukseskan berbagai program pemerintah Kabupaten Merauke guna kemajuan dan kesejahteraan masyarakat Merauke.

Baca juga  Resmikan Satpas Boyolali dan 11 Bangunan Lain, Kapolda Jateng Berharap Masyarakat Dapat Lebih Terlayani Dengan Baik

Di tempat terpisah Danyonmarhanlan XI Mayor Marinir Deni Kusmana menyampaikan, dengan bertambahnya usia kota Merauke,

semoga ke depan kesuksesan dan keberhasilan menjadi bagian dalam pembangunan Kota Merauke. Kita sebagai bagian dari kehidupan bermasyarakat di Merauke akan selalu mendukung dan ikut bagian dalam kegiatan pembangunan Kota Merauke. Menjaga keamanan dan ketertiban Kota Merauke”, pungkasnya

Bib

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Untuk Mencegah Kebakaran Hutan dan lahan di wilayah Kecamatan Pandih Batu Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu tetap Pedomani Maklumat Kapolda Kalteng

Uncategorized

Melaksanakan kegiatan Apel OMP siaga menjelang Pilkada 2024 & Penyampaian arahan dari Pimpinan kepada Anggota terkait tugas di lapangan.

Uncategorized

Berikan Edukasi larangan Buka Lahan Dengan Membakar Anggota Satpolairud Sasar Ibu Rumah Tangga

Uncategorized

sambangi warga personil polsek pandih batu berikan himbauan larangan karhutla

Uncategorized

BHABINKAMTIBMAS BERIKAN HIMBAUAN KAMTIBMAS

Artikel

Petik Tebu Manten SGN PG Prajekan Siap Giling Tebu Petani: Pabrik Gula SGN Pertama yang Memulai Giling di Jawa Timur

Uncategorized

Peringati HUT Brimob dan Polairud, Polres Situbondo Akan Hijaukan Garis Pantai dengan 1.000 Mangrove

Artikel

Mayur Kamtibmas Polresta Banyuwangi Kembali Masuk Desa, Warga Sambut Gembira