Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 3 Januari 2023 - 16:36 WIB

Bhabinkamtibmas Sampaikan Himbauan Prokes Covid-19

Bhabinkamtibmas Desa Belanti Siam Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Bripda Jerry Noor Khaki melaksanakan patroli rutin sekaligus memberikan himbauan Protokol Kesehatan kepada masyarakat yang beraktifitas di Desa Binaannya

Wilayah Kecamatan Pandih Batu Kabupaten Pulang Pisau, Selasa,(03/01/2023)

Hal tersebut menjadi salah satu upaya yang dilakukan untuk menjalin komunikasi dengan warga binaannya yang beraktifitas diluar rumah agar bersama-sama selalu mematuhi protokol kesehatan dimasa pandemi Covid-19.

Baca juga  Polsek Maliku Melaksanakan Patroli dilokasi Daerah Rawan Karhutla dengan Melakukan Pengecekan Sekat Kanal

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kasat binmas Polres Pulang Pisau IPTU Ujang Kustarman mengatakan imbauan akan menerapkan protokol kesehatan masyarakat saat melakukan aktifitas didesa binaannya sangat penting dilakukan Bhabinkamtibmas di lapangan, demi mencegah adanya penularan virus covid-19.

Baca juga  Babinsa Koramil 08/Alian Hadiri Rakor dan Konsolidasi Pengawas Kampanye

”Dalam patroli dialogis, Bhabinkamtibmas selalu menyampaikan himbauan-himbauan tentang protokol kesehatan dan dengan kehadiran Polisi di tengah-tengah masyarakat harapannya dapat memberikan rasa aman bagi masyarakat yang tengah beraktifitas ditengah pandemi Covid-19”. Tutup IPTU Husni setiawan

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Kahayan Kuala melaksanakan giat Binluh himbauan tentang larangan Narkoba di wilayah kecamatan Kahayan Kuala.

BERITA UTAMA

Danramil 17 Adimulyo Hadiri Acara Halal Bi Halal dan Pelepasan Purna Tugas Sekcam Kecamatan Adimulyo di Gedung BPLKMD.

Uncategorized

Aksi Besok Unjuk Rasa (unras/demo) Didepan Polres Sampang

Uncategorized

Patroli Blue Light, untuk Cegah Balapan Liar dan Tawuran

Artikel

Satlantas Polres Sampang Gelar Patroli Tekan Angka Lakalantas dan Antisipasi Balapan Liar di Wilayah Kabupaten Sampang

BERITA UTAMA

Lakukan Gatur Di Dermaga Fery Anggota Satpolairud Jaga Kamtibmas

Uncategorized

Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau Lakukan Pengecekan Ketahanan Pangan di kebun jagung

Artikel

Ngopi Bareng, Perhutani Lakukan Koordinasi Dan Bersinergi Dengan Bupati Lumajang