Home / Uncategorized

Rabu, 18 Januari 2023 - 18:54 WIB

Kasat Lantas Polres Pulang Pisau, Berikan Arahan kepada Anggota Satlantas Polres Pulang Pisau Guna Meningkatkan Pelayanan Kepada Masyarakat

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Kepolisian Resor (Polres) Pulang Pisau, Dalam rangka meningkatkan kinerja anggota satlantas Polres Pulang Pisau, Kasat Lantas AKP Hermanto. memberikan arahan dan motivasi kepada anggotanya dalam melaksanakan tugasnya, kemudian menekankan agar dalam pelaksanaan tugas selalu memperhatikan SOP (Standar operasional prosedur) supaya dalam pelaksanaan tugas bisa berjalan sesuai dengan tupoksinya masing-masing. Bertempat di Ruang Urmin Satlantas, Rabu (18/1/2023).

Baca juga  Polresta Palangka Raya kembali Amankan Sholat Isya dan Tarawih di Masjid Al-Munawarrah

Selain Pemberian APP kepada seluruh anggota satlantas Polres Pulang Pisau disampaikan juga cara bertindak dalam melaksanakan tugas supaya tidak menyimpang dari tupoksi masing – masing unit dan sesuai dengan yang diharapkan oleh pimpinan melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat.

Kegiatan APP tersebut dilaksanakan pada pukul 06.00 wib di halaman mapolres Pulang Pisau untuk menerima arahan dari Kasat Lantas AKP Hermanto. Pengarahan tersebut rutin dilaksanakan oleh Kasat Lantas maupun dari perwira sat lantas Polres Pulang Pisau untuk mengingatkan tentang kinerja anggota dan memotivasi dan terkait dengan informasi terkini kepada anggota Satlantas dalam melaksanakan tugas sehari hari dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.

Baca juga  Maklumat Kapolda Kalteng di tempelkan di tempat umum supaya bisa di baca Masyarakat

Selain itu, tujuan dilaksanakan App tersebut agar anggota dapat menerima informasi, arahan ataupun petunjuk dari pimpinan terkait tugas yang akan dilakukan serta melatih kedisiplinan waktu dalam melaksanakan kegiatan, ucap Kasat Lantas AKP Hermanto.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Personil Polsek Maliku Laksanakan Patroli Malam adengan Sasaran Pemukiman dan Pertokoan

BERITA UTAMA

Giat dukungan terhadap program pemerintah Pusat tentang Ketahanan Pangan

Uncategorized

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau Melaksanakan Patroli Rutin untuk Mencegah Laka Lantas

Artikel

Polres Pulang Pisau Terima Kunjungan Supervisi Logistik Rolog Polda Kalteng

Uncategorized

Melalui Penerangan Keliling, Sat Lantas Sampaikan Pesan Kamseltibcar Lantas

Artikel

Pererat Sinergi, Dandim 1002 HST Bersama Bang Jeck Kunjungi Ponpes Nurul Muhibbin

Uncategorized

Pencegahan Potensi Karhutla wilkum Polsek Maliku terus dioptimalkan.

Uncategorized

Patroli terus di giatkan untuk antisipasi tindak kejahatan pada Obyek Vital dan sekitarnya
error: Konten dilindungi!!