Home / Uncategorized

Minggu, 22 Januari 2023 - 18:09 WIB

Ciptakan Kenyamanan Masyarakat, Personil Polsek Jabiren Raya Laksanakan Giat Patroli Malam

 

Polres pulang pisau – Personil Polsek Jabiren Raya, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Berikan rasa aman dan nyaman warga pada malam hari sekaligus antisipasi gangguan kamtibmas di wilayah Kecamatan Jabiren Raya kabupaten pulang pisau Provinsi Kalimantan Tengah, Sabtu (21/01/2023) malam.

Kapolres Pulpis AKBP Kurniawan Hartono., S.I.K melalui Kapolsek Jabiren Raya Ipda Zendri P. Habeahan S.H., Mengatakan melaksanakan kegiatan preventif pada objek vital dan objek tertentu dan lokasi lokasi yang berpotensi rawan kriminalitas dengan tetap mengedepankan dialogis dengan warga masyarakat maupun satpam.

Baca juga  Polda Jatim Dirikan Dapur, di Ponpes Al Khoziny Sidoarjo

Kita terus lakukan patroli ini setiap hari siang dan malam untuk mencegah aksi kriminalitas dan preman beraksi. Sehingga dapat terwujudnya situasi kamtibmas

Baca juga  Personel Lantas Memberikan Himbauan Dan Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas

Diharapkan dengan kehadiran pihak kepolisian ditengah tengah masyarakat dapat menambah kepercayan masyarkata terhadap pihak kepolisian khususnya Polsek bahwa polisi selalu ada untuk masyarakat

Share :

Baca Juga

Artikel

Forum Muscam II DPK KNPI Kecamatan Sampang Mendapuk Mahrus Sebagai Ketua

Artikel

Dukung Ketahanan Pangan, Kodim 1008/Tabalong Kembangkan Lahan Pertanian di Murung Pudak

Uncategorized

Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

Artikel

Sat Binmas Polres pulang pisau Rutin laksanakan sambang Sinergitas Dengan Warga

Uncategorized

Sambangi warga Bhabinkamtibmas Sosialisasi cegah karhutla

Uncategorized

Kanit Samapta Polsek Maliku melaksanakan pergelaran Patroli Maja

Uncategorized

Ciptakan Sit aman Dan Kondusif Personil Polsek Maliku Melaksanakan Patroli Malam

Artikel

Penegak Hukum, Kab.Sampang Pura Pura Gak Tau Ada Pidana Korupsi, di Tanjung Darma Camplong Sampang
error: Konten dilindungi!!