Home / Uncategorized

Jumat, 10 Maret 2023 - 16:36 WIB

Cegah Gangguan Kamtibmas Personel Polsek Maliku laksanakan Patroli

 

Pulang Pisau – Menjaga Sitkamtibmas yang aman dan Kondusif, Piket Siaga Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melaksanakan Patroli malam di MTSN 2 Maliku Kamis (09/03/2023) malam.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H., menyampaikan Kegiatan Patroli kami laksanakan secara rutin dan masif di daerah yang di anggap rawan Kamtibmas, kali ini Personel Piket siaga melaksanakan patroli malam di Komplek Perkantoran, pertokoan dan perumahan di wilayah Hukum Polsek Maliku

Baca juga  Bermain Sempurna Tim Voli Putra dan Putri Polda Jatim Juara Zona 4 Kapolri Cup 2024

Tambahnya saat malam hari cenderung di kawasan pemukiman situasinya sangat sepi, sangat rawan kamtibmas, untuk itu kami arahkan personel meningkatkan patroli

Baca juga  Sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng Kepada Warga Masyarakat Wilayah Food Estate

Kami berharap dengan dilaksanakan patroli secara rutin dan masif situasi kamtibmas menjadi kondusif, tutupnya

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Berikan Kemudahan, Satlantas Polres Pulang Pisau Gelar Pelayanan SIM Keliling

BERITA UTAMA

Gelar Blue Light Patrol, Satsamapta Polresta Palangka Raya Pelihara Kamtibmas

BERITA UTAMA

Sehari Jelang Penutupan, Satgas TMMD ke-126 Kodim 1208/Sambas Finishing Pengecetan Pintu MCK Masjid Jamuatul Muslimin

Uncategorized

Anggota Koramil 1612-06/Lembor bersama dengan Masyarakat Bersihkan Pasar Lembor

BERITA UTAMA

SEORANG GURU DI MADRASAH IBTIDAIYAH CABULI MURIDNYA SENDIRI

Uncategorized

Wujud Kedekatan Dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Belanti Siam Aktif Sambangi Warga masyarakat Desa Blanti Siam

BERITA UTAMA

Sambutan Tokoh Masyarakat Pada Acara Tasyakuran Akbar dan Peringatan Maulid Nabi

BERITA UTAMA

Satlantas Polres Pulang Pisau Ajak Pelajar Tertib Berlalu Lintas
error: Konten dilindungi!!