Demi Status Quo, Satsamapta Polresta Palangka Raya Amankan TKP Penemuan Mayat

Polresta Palangka Raya – Warga Kota Cantik Palangka Raya yang tinggal di Kelurahan Menteng Kecamatan Jekan Raya digemparkan dengan adanya kasus penemuan mayat.

Setelah menerima laporan masyarakat, aparat kepolisian langsung bergegas ke lokasi kejadian yang berada di Jalan Pangeran Samudera IV Kelurahan Menteng Kecamatan Jekan Raya.

“Dilokasi, timi kemudian langsung bekerja sesuai fungsi dari masing-masing,” ungkap Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kasatsamapta AKP Gatoot Sisworo, Selasa (21/3/2023) pagi.

Baca juga  Idul Adha 1446 Hijriyah Kodim 1208/Sambas Potong Tiga Hewan Kurban

“Kami dari fungsi Samapta pun demikian. Demi status quo yang terjadi dilokasi, rekan-rekan dengan sigap berjaga menjaga kondusifitas ketika dilakukan olah TKP oleh tim Inafis Satreskrim Polresta Palangka Raya,” katanya.

Baca juga  Ketua Persit KCK Cabang XVII Kodim 1612/Manggarai, Dukung Program Pemberian PMT untuk Mengurangi Stunting

Diterangkannya, jika berdasarkan data yang ditemukan dilapangan, korban bernama Wanson (52) ditemukan pihak keluarga dalam kamar yang pintunya terkunci.

“Untuk kepentingan penyidikan, korban atas persetujuan pihak keluarga dibawa ke RSUD Doris Sylvanus guna dilakukan visum et repertum,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

Silaturahmi dan Suport Hanpangan, Babinsa Tanta Hadiri Panen Bersama Poktan Budi Daya

Artikel

Kodim 1009/Tanah Laut Meresmikan Sumur Bor Di Desa Gunung Makmur, Wujud Nyata Program TNI Manunggal Air Bersih

Artikel

Terima Kunjungan Silaturahmi, Pangdam XII/Tpr Beri Surprise Bupati Landak

Artikel

Kegiatan rutin Personil Polsek Banama Tingang laks Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di depan mako Polsek Banama Tingang.

Artikel

Polda Jateng Gelar Latpraops Ketupat Candi 2024, Wujud Kesiapan Hadapi Arus Mudik dan Balik Lebaran

Uncategorized

Dalam Rangka mencegah terjadinya tindak Pidana di Jalan Raya Polsek Jabiren Raya laksanakan kegiatan Rutin

Uncategorized

Personil Polsek Pandih Batu Sosialisasi Dumas Layanan Call Center Polsek Pandih Batu

BERITA UTAMA

Ketua GoWa-MO Sulsel Apresiasi Kinerja Polres Gowa Terkait Penangkapan IDT
error: Konten dilindungi!!