Home / Uncategorized

Rabu, 5 April 2023 - 22:17 WIB

Jamin Keamanan, Polresta Palangka Raya Pam Sholat Isya dan Tarawih di Raya Masjid Darussalam

Polresta Palangka Raya – Didalam momentum puasa Ramadhan 1444 H yang kini tengah berlangsung, masyarakat beragama Islam disunahkan untuk mengerjakan sholat isya dan tarawih secara berjama’ah.

Terkait akan hal ini, Polresta Palangka Raya pun mengadakan pengamanan (Pam) ke tempat-tempat peribadatan bagi kaum muslim tersebut, Rabu (5/4/2023) malam.

Baca juga  Melalui Personel Kodim 1009/Tanah Laut Bantuan Logistik Korban Banjir Di Kecamatan Kurau Terus Disalurkan

Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Padal Ipda Siswanto menuturkan, jika pihaknya telah mengamankan jalannya ibadah Sholat Isya dan Tarawih.

“Sebagai informasi juga bagi rekan – rekan, kami tadi telah mengamankan jalannya ibadah sholat Isya dan Tarawih di Masjid Raya Darussalam di Jalan G. Obos Kota Palangka Raya,” tuturnya.

Baca juga  DPC PERADI SAI Sidoarjo Raya Bakti Sosial laksanakan Giat Peduli Masyarakat Terdampak Banjir di Sidoarjo

“Jadi selain memberikan rasa aman, tujuan kami hadir pada pelaksanaan ibadah tadi yaitu untuk mengimbau masyarakat agar tetap waspada terhadap gangguan Kamtibmas selama beribadah,” ungkapnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Ps. Kanitsamapta Polsek Maliku Laksanakan Patroli Maja 1.000 Lembar Komitmen Cegah Karhutla

Uncategorized

Polsek Maliku Minimalisir Gangguan Kamtibmas di Wilkumnya

Artikel

Mantan Pangdam XII Tanjungpura Iwan Setiawan Naik Pangkat Menjadi Letnan Jenderal Bintang Tiga

Artikel

Relawan POS Gibran Dukung Gibran Rakabuming Jadi Ketua Umum Partai Golkar

BERITA UTAMA

Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat oleh Personel Polsek Maliku

Artikel

Babinsa Panggungrejo Lakukan Komsos Dan Dampingi Petani Panen Padi

Artikel

Peringatan HUT Bhayangkara, Ketua Bawaslu Pulang Pisau Beri Penghargaan Moral kepada Polri

Artikel

Cooling System Polda Jatim Gelar Peringatan Maulid Nabi dan Doa Bersama Untuk Pilkada Jatim Damai
error: Konten dilindungi!!