Home / Uncategorized

Sabtu, 8 Juli 2023 - 19:57 WIB

Bhabikamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Kepada Warga Masyarakat Aplikasi Polri Super App

 

Polres Pulang Pisau – untuk memudahkan warga masyarakat dalam menerima pelayanan kepolisian, Brigpol I Putu Tirta Perteka personel Bhabinkamtibmas Desa Garantung – Desa Sidodadi, Polsek Maliku Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan sosialisasi aplikasi Polri Super App untuk warga masyarakat, Sabtu (08/07/2023) Pagi.

Sosialisasi ini bertujuan agar warga masyarakat mengerti dan memahami layanan utama Kepolisian yang dapat diakses masyarakat melalui Polri Super App, yang diantaranya, informasi daerah rawan, pengurusan SIM, STNK dan SKCK secara online, informasi E-Tilang, hingga informasi mengenai Pos Polisi dan rumah sakit Polri

Baca juga  Polres Pulang Pisau Gelar Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas kepada Masyarakat

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, Aplikasi Polri ini merupakan sebuah sistem dalam menyatukan seluruh layanan data, memberikan kemudahan dalam membuat/membangun sebuah layanan baru, mengintegrasikan layanan yang telah ada dan membuat sebuah standarisasi layanan dari hulu hingga hilir.

Baca juga  Polsek sebangau kuala , Saat Sambangi Warganya terkait Tindak Pidana perdagangan Orang

“Sahabat POLRI, perpanjang SIM, pembayaran STNK, pengaduan masyarakat dan layanan POLRI lainnya dapat diakses dengan mudah melalui Aplikasi Polri Super App,” ungkap Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Artikel

PRAJURIT YONMARHANLAN X IKUTI EXIT BRIEFING KOMANDAN PASMAR 3 SECARA VIRTUAL

Artikel

Serap Aspirasi Warga Masyarakat Polsek Maliku Melaksanakan Kegiatan Minggu Kasih Bersama Warga

Artikel

BHABINKAMTIBMAS DS. PANTIK BRIPKA SLAMET.W SAMBANGI PETANI DAN BERI IMBAUAN KAMTIBMAS

Uncategorized

Personil Sat Binmas temui warga untuk memberikan Pesan Kamtibmas Di wilayah Kelurahan bereng Pulang Pisau

BERITA UTAMA

Dandim 0824/Jember Pimpin Tradisi Penyambutan Personel Pulang Tugas Apter.

Uncategorized

Polsek Sebangau Kuala Mensosialisasikan Himbauan Melarang Membakar Hutan.

Uncategorized

Jumbara PKS Ajarkan Nilai-nilai Positif bagi Generasi Muda

Uncategorized

Pangdam Diponegoro Resmikan Dua Jembatan Gantung Merah Putih
error: Konten dilindungi!!