Home / Uncategorized

Sabtu, 8 Juli 2023 - 19:57 WIB

Permudah Komunikasi dengan Warganya Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Bagikan Kartu Nama

 

Polres Pulang Pisau – dalam rangka mempermudah komunikasi Brigpol I Putu Tirta Perteka, Bhabinkamtibmas Desa Garantung – Desa Sidodadi Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, membagikan kartu nama Bhabinkamtibmas dalam kegiatan sambang di desa binaannya, Sabtu (08/07/2023) Pagi.

Bhabinkamtibmas juga membagikan kartu nama untuk memudahkan warga masyarakat dalam menyampaikan informasi ataupun keluhan, Bhabinkamtibmas mengingatkan Warga masyarakat agar berhati-hati dalam menggunakan Medsos, tidak menyebarkan berita/ foto/ video yang bermuatan Hoax maupun Pornografi, agar masyarakat juga tidak menjadi pelaku dan Korban penipuan online baik dengan modus Love Scam dan belanja online.

Baca juga  Polres Kendal Gelar Lomba Tenis Lapangan Kapolres Cup untuk Meriahkan HUT Bhayangkara ke-78

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, dalam kegiatan ini, warga masyarakat diharakan dapat menjaga keamanan dan ketertiban di sekitar tempat tinggalnya agar dalam keadaan kondusif.

Baca juga  Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

“Kegiatan ini kami laksanakan sebagai bentuk upaya menjalin tali silahturahmi dengan warga masyarakat dengan tujuan menjaga serta memelihara sitkamtibmas tetap kondusif”, ungkap Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Masyarakat, saat laks Patroli Dialogis

BERITA UTAMA

Babinsa Gedongsari Bantu Petani Tanam Padi

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 06/Sruweng Ajak Warga Sholat Taraweh Bersama

Artikel

Polres Pulang Pisau Gelar Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas, kepada Masyarakat

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Laksanakan Sosialisasi Saber pungli

Artikel

TRAGIS! Lansia Tertabrak Kereta di Menganti Gresik, Keluarga Korban Berharap Dapat Bantuan CSR dari Pihak PT. KAI

BERITA UTAMA

Owner Agro Kusuma Group, Edy Antoro, Beserta Seluruh Staf dan Karyawan Mengucapkan Selamat HUT RI Ke – 79 – 2024.

Uncategorized

Personel Satpolairud Polres Pulpis Sampaikan ke Warga Jangan Membuang Sampah di Sungai
error: Konten dilindungi!!