Home / Uncategorized

Selasa, 29 Agustus 2023 - 11:22 WIB

Polsek Sabangau Dampingi Mediasi Arisan Antar Warga

Polresta Palangka Raya – Sebagai upaya untuk mencegah adanya akan keributan sampai terjadi, Polsek Sabangau, Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng hari ini melakukan mediasi.

“Jadi mediasi yang kami lakukan ini sebenarnya berawal dari permasalahan yang terjadi yaitu masalah arisan,” kata Kapolsek Sabangau Ipda Ali Maffud mewakili Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., Senin (28/8/2023) sore.

Baca juga  Bhabinkamtibmas sambang dan memberikan himbauan kamtibmas Kepada warga Desa Gadabung

“Dengan menerjunkan Bhabinkamtbimas Aiptu FE Sihotang, kami dari Polsek Sabangau berusaha mendampingi kegiatan yang berlangsung di Mapolsek Sabangau Kelurahan Kalampqngan,” ujarnya.

Diterangkannya, mediasi yang diselenggarakan tersebut sempat berjalan alot karena jumlah arisan yang diperdebatkan berjumlah Rp. 35 juta.

Baca juga  Komandan Brigif 2 Marinir Ikuti Olahraga Bersama Pangkotama TNI AL Wilayah Surabaya

“Namun, setelah dengan penuh kesabaran kami akhirnya berhasil menemukan titik tengah. Karena seiring berjalannya waktu Ibu Aida sanggup menyicil sebesar Rp. 1 juta perbulannya,” urainya.

“Kami pada kesempatan yang baik ini juga mengimbau agar pihak yang bersengketa bisa menerima apa saja keputusan dalam upaya mediasi tersebut,” pungkasnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Pelayanan kepada Masyarakat kini Mobil Pos Polisi Keliling Satbinmas Hadir di Pulang Pisau.

Uncategorized

Sebelum Laksanakan Tugas, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Pimpin Apel Serah Terima

Uncategorized

Sosialisasikan Kepada Masyarakat Oleh Personil Polsek Maliku Tentang Saber Pungli

Artikel

Polisi Amankan Terduga Pelaku Aniaya Anak Dibawah Umur di Rilau Ale Bulukumba

Uncategorized

Lakukan Cooling System, Bhabinkamtibmas Berupaya Ciptakan Pemilu Damai 2024

Uncategorized

Wujud Kedekatan Dengan Warga, Bhabinkamtibmas Aktif Sambangi Desa Binaan

BERITA UTAMA

Kerangka Baja MCK Masjid Jamiatul Muslimin Telah Terpasang oleh Satgas TMMD Kodim 1208/Sambas

Uncategorized

Masuk Tahap Kampanye Pilkada 2024, Polres Pulang Pisau dan Jajaran Intensifkan Patroli Malam Hari