Home / Artikel / BERITA UTAMA / INVESTIGASI / KESEHATAN / PENDIDIKAN / PERISTIWA / Tag / TargetNews.id / TNI

Selasa, 3 Oktober 2023 - 08:21 WIB

Turut Berbelasungkawa , Babinsa Koramil 19/Kuwarasan Melayat Ke Rumah Warga

 

KODIM 0709/KEBUMEN – Sebagai bentuk kepedulian dan ikut berbelasungkawa, Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Sertu Suratno dan Sertu Muhammad Nawawi melayat ke rumah warga yang meninggal karena sakit atas nama almarhum Bpk H. Suwarso (70) warga RT 01 RW 3 dukuh Bulus desa Tambaksari Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah, Jum’at (29/09/2023)

Hadir dalam kegiatan tersebut, Kades Tambaksari beserta sejumlah perangkat desanya, tokoh agama, tokoh masyarakat dan warga masyarakat desa Tambaksari dan luar wilayah desa Tambaksari.

Baca juga  Anggota Satlantas Polres Pulang Pisau Memberi Teguran Kepada Pengemudi Yang

Pada kesempatan tersebut, Sertu Muhammad Nawawi selaku Babinsa di wilayah desa Tambaksari sekaligus mewakili Keluaraga besar Koramil 19/Kuwarasan menyampaikan ucapan belasungkawa dan turut berduka cita yang mendalam atas meninggalnya Almarhum Bpk H. Suwarso bin Bpk Madmungin (Almarhum)

“Semoga Almarhum diampuni segala dosanya, diterima semua amal ibadahnya, ditempatkan yang mulia disisinya dan husnul khotimah,” Aamiin. Dan untuk keluarga yang ditinggalkan tetap diberi ketabahan dan kekuatan“, ucapnya.

Baca juga  Bahaya, Badan Keamanan Laut Sampaikan Penangkapan Ikan Ilegal Tidak Hanya Sekedar Mencari Ikan.

Ucapan terimakasih dari pihak Keluarga, “Kami atas nama Keluarga Almarhum mengucapkan terimakasih atas kehadiran dan kepedulian dari bapak Babinsa dan semua pihak yang telah ikut menghadiri lelayu dan mendoakan Almarhum,” ungkapnya (SSY’95Arm/Pendim).

#TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Tudingan Miring Warga, Mendapat Klarifikasi Polres Kubu Raya, Kasat Reskrim: “Laporan Warga Tetap Kami Respon

Artikel

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Laksanakan cooling system di Desa Binaan.

Artikel

Cegah dan Eliminir Pelanggaran Lalin dan Jaga Kamtibmas, Prajurit Wijayakusuma dicek kelengkapan Kendaraannya

Artikel

Pendampingan Hanpangan Personel Kodim 1009/Tanah Laut Bantu Petani Semprot Padi

Artikel

Patroli sinergi antispasi Api di wilayah Kec. Sebangau Kuala.

Artikel

Simak cara Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

BERITA UTAMA

Polsek Kahayan Kuala giat KRYD berupa Patroli Kamtibmas guna Cegah Kriminalitas & Premanisme.

Artikel

Polsek Kahayan Kuala lakukan sosialisasi kepada warga terkait telah di bentuknya Tim Satgas Saber Pungli di Wilkum Polres Pulang Pisau
error: Konten dilindungi!!