Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Kamis, 8 Februari 2024 - 17:45 WIB

Polsek Maliku Laksanakan Patroli Cegah Niat dan Kesempatan Pelaku Kejahatan.

Polsek Maliku Laksanakan Patroli Cegah Niat dan Kesempatan Pelaku Kejahatan.

Polsek Maliku Laksanakan Patroli Cegah Niat dan Kesempatan Pelaku Kejahatan.

 

Polres Pulang Pisau – Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan kegiatan Patroli malam untuk mengantisipasi bertemunya faktor niat dan kesempatan

para pelaku kejahatan saat jam rawan serta untuk memastikan situasi kamtibmas dalam kondisi kondusif di wilayah hukum Polsek Maliku, Rabu (07/02/2024) Malam.

Dengan pelaksanaan patroli ini diharapkan mampu untuk menekan kesempatan para pelaku tindak kejahatan untuk

Baca juga  Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala Sampaikan Tentang Media Sosial Polres Pulang Pisau

melancarkan aksinya, karena sejatinya tindak kejahatan dapat terjadi bukan samata mata karena ada niat dari pelakunya, melainkan karena adanya kesempatan,

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan,

kami gencar melaksanakan patroli sebagai upaya untuk menekan setiap kesempatan para pelaku tindak kejahatan untuk beraksi, dengan rutin

Baca juga  Polsek Kahayan Kuala lakukan sosialisasi kepada warga terkait telah di bentuknya Tim Satgas Saber Pungli di Wilkum Polres Pulang Pisau

melaksanakan kegiatan patroli pada saat jam rawan kami harap dapat menghilangkan setiap kesempatan terjadinya gangguan kamtibmas

“Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat agar tetap kondusif, kegiatan ini akan terus kami laksanakan guna memberikan rasa aman kepada warga masyarakat”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Artikel

Dandim 1612/Manggarai dampingi Bupati dalam Tinjauan Pelaksanaan Pemilu di TPS Kabupaten Manggarai

Artikel

Pangdam IV/Diponegoro Pimpin Acara Laporan Korps Kenaikan Pangkat

Artikel

relokasi Pemindahan (rph) Menuai Polemik

Artikel

Ikuti Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pemilu 2024, Ini Pesan Dandim 1002/HST

Artikel

Satgas TMMD ke 119 Kodim 1208/Sambas Rehab Musholla Ar Arahman Menjadi Masjid Desa Mekar Jaya

Artikel

Karyawan Dan Karyawati Perum Perhutani KPH Bondowoso Menggelar Upacara HUT RI. Ke 79.2024

Artikel

Pembagian brosur Kamseltibcarlantas kepada pengendara sebagai sarana sosialisasi patuh berkendara

Artikel

Penyidik Polres Sampang Panggil Pejabat Desa, Dugaan Penyimpangan Dana Pengelolaan Pantai Lon Malang
error: Konten dilindungi!!