Home / Uncategorized

Kamis, 22 Februari 2024 - 20:02 WIB

Sambangi Warga Masyarakat Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Himbauan Kamtibmas.

 

Polres Pulang Pisau – Bripka Arif Widodo, Bhabinkamtibmas Desa Gandang Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakam sambang kamtibmas dilingkungan warga masyarakat dalam rangka harkamtibmas, Rabu (21/02/2024) Pagi

Personel Bhabinkamtibmas Polsek Maliku dalam kegiatan ini mengingatkan Warga masyarakat untuk berhati-hati dalam menggunakan Medsos dengan tidak menyebarkan berita / foto / video yang bermuatan Hoax maupun Pornografi, dalam kesempatan ini Personel Polsek Maliku membagikan Call Center Polsek Maliku kepada warga masyarakat.

Baca juga  Cooling System Jelang Pilkada 2024, Polsek Jabiren Raya Optimalkan Sambang Warga

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, kegiatan membangun Komunikasi Polri dengan masyarakat konsisten kami laksanakan, sehingga polri dapat mengetahui apa yang menjadi keluhan di masyarakat terkait situasi kamtibmas dilingkungan masing – masing menyerap aspirasi dari masyarakat yang berkaitan dengan pemeliharaan keamanan dan ketertiban ditengah masyarakat

Baca juga  Personel Polsek Banama Tingang Sosialisasikan Standar Pelayanan Publik Polsek Banama Tingang

“Kami ingin menjalin komunikasi yang baik dengan warga masyarakat, sehingga informasi sekecil apapun dapat diserap dan ditangani sesuai dengan prosedur”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Sat Lantas Gelar Patroli Daerah Rawan Pelanggaran dan Laka Lantas

BERITA UTAMA

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengguna Jalan

Uncategorized

Dandim 1612/Manggarai Memastikan Pengecoran Berkualitas di Jembatan Penyeberangan Cross Way dalam Program TMMD ke-116

Artikel

Babinsa Sengawang Komsos Bersama Peternak Sapi Dan Beri Motivasi

Artikel

Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Minta Warga Tumbuhkan Budaya Gotong Royong

Uncategorized

Kanit Provos bersama Koramil dan MPA Sosialisasi Tentang Karhutla ke warga

Artikel

Sinergi dalam Setiap Langkah, Hangat dalam Kebersamaan Santap Siang TMMD

Artikel

Pimpinan Cabang Segenap Pekerja, PT. Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk Cabang Kota Batu. Mengucapkan Selamat HUT Bhayangkara Ke -79 – 2025. Polri Untuk Masyarakat
error: Konten dilindungi!!