Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / NEWS / PENDIDIKAN / Tag / TNI

Kamis, 29 Februari 2024 - 15:05 WIB

Prajurit Yonmarhanlan VII Kupang Mengikuti Literasi dan Penyuluhan Bidang Hukum

Prajurit Yonmarhanlan VII Kupang Mengikuti Literasi dan Penyuluhan Bidang Hukum

Prajurit Yonmarhanlan VII Kupang Mengikuti Literasi dan Penyuluhan Bidang Hukum

 

TNI AL, Marinir (Kupang) Guna menambah wawasan dan pemahaman tentang hukum, prajurit Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) VII Kupang

mengikuti kegiatan Literasi Penyuluhan Bidang Hukum, donor darah yang diselenggarakan di Aula

Sudirman Makorem 161/WS, Jl. W. J. Lalamentik, Oebufu, Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur. Kamis,(29/02/2024).

Kegiatan penyuluhan hukum ini merupakan salah satu wujud kepedulian unsur pimpinan TNI agar para prajurit TNI terhindar dari perbuatan melanggar hukum,

Baca juga  Sambangi Masyarakat Pesisir Beriakn Edukasi

seperti yang disampaikan oleh pemateri Kabidluhkum Babinkum TNI Kolonel Laut (H) Muhammad Muclis, S.H., M.Tr.Hanlan., M.M, dan anggota inspektorat TNI Letkol Chk Supriyanto, S.H.,

dengan mengusung tema “Penegakan Hukum di Lingkungan TNI”, kegiatan ini diikuti oleh jajaran prajurit TNI AD, TNI AL dan TNI AU yang berada di wilayah Kota Kupang dan sekitarnya.

Baca juga  Kodim 0210/TU Ajak Masyarakat Balige Jaga Keindahan Dan Kebersihan Danau Toba

Danyonmarhanlan VII Kupang dalam suatu kesempatan menyampaikan bahwa melalui penyuluhan hukum ini,

diharapkan prajurit paham tentang peraturan dan hukum yang berlaku di negara kita,

baik hukum sipil maupun militer, sehingga prajurit dapat menjaga dirinya untuk tidak melakukan pelanggaran, baik pelanggaran disiplin maupun pidana.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Jumat Curhat Polda Jatim Mendapat Respon Positif Jamaah Masjid Raya Islamic Center

Artikel

Andi Mustakim Menggugat! Jamaah Umroh Dikhianati, PT Ihya Tour Diminta Bertanggung Jawab Total

Artikel

Piket Siaga Polsek rutin melaksanakan Stasioner malam

BERITA UTAMA

Wali Kota Tegal Hadiri Apel Jam Bersama Pimpinan TNI/POLRI

BERITA UTAMA

Polsek Maliku Laksanakan KRYD di Wilayah Hukumnya

BERITA UTAMA

PENGECEKAN MESS TIDUR DALAM PERWIRA, BINTARA DAN TAMTAMA OLEH ASPERS DANPASMAR 3

DAERAH

Berada di Jalur Lintas Polsek Kahayan Tengah Antisipasi Peredaran Barang Terlarang

BERITA UTAMA

Sebanyak 13 Pasangan Laksanakan Sidang BP4R Polres Puncak Jaya
error: Konten dilindungi!!