Home / Uncategorized

Selasa, 23 April 2024 - 18:08 WIB

Satlantas Polres Pulang Pisau Lakukan Penling, Upaya Kamseltibcarlantas

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Satlantas Polres Pulang Pisau melaksanakan kegiatan penerangan keliling (penling) ke beberapa tempat yang dinilai rawan pelanggaran dan kecelakaan, serta tempat istirahat di sejumlah lokasi di wilayah hukum Polres Pulang Pisau, Selasa (23/4/2024) pukul 10.00 WIB

Baca juga  Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

Kasatlantas AKP Nurhadi menyampaikan, kegiatan penerangan keliling ini berdasarkan Undang Undang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia dan Undang Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan.

AKP Nurhadi menyampaikan, maksud dan tujuan dari kegiatan penerangan keliling ini untuk menekan angka pelanggaran dan kecelakaan lalu lintas, serta angka fatalitas korban kecelakaan lalu lintas guna menuju zero accident.

Baca juga  Pangdam IM Tanding Sepak Bola Bersama PJU Serta Dansat

“Dalam kegiatan penerangan keliling ini, Dikmas Lantas mengimbau kepada pengemudi maupun penumpang untuk satu, selalu tertib berlalu lintas. Dua, mentaati rambu-rambu lalu lintas untuk menciptakan Kamseltibcar lantas.,” paparnya.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Personel Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas dan mendukung Program pemerintah terkait ketahanan pangan

Uncategorized

Pj Wako Payakumbuh lepas offroader SAC bertanding ke Banda Aceh

Artikel

Buktikan Komitmen Dalam Pembinaan Personel dan Material, Satgas MTF TNI Konga XXVIII-P/ UNIFIL Penuhi Syarat Contigent Owned Equipment (COE) Inspection PBB

Uncategorized

Guna Menjaga Keamanan dan Kenyamanan Masyarakat, Personil Polsek Kahayan Kuala Laksanakan Giat Patroli Malam Hari

Artikel

Pj. Wali Kota Tegal Adakan Do’a Bersama dan Santunan Anak Yatim

BERITA UTAMA

Bantu Pembangunan Talud, Babinsa Terjun Ke Masyarakat

Artikel

Tiga Pemain Judi Kalah Semua Setelah Diciduk Polisi Kubu Raya

Artikel

Cegah Judi Online, Jajaran Kodim 0808 Laksanakan Pengecekan HP Prajurit
error: Konten dilindungi!!