Lagi Lagi Ratusan Minuman Beralkohol di Wilayah Hukum Terciduk Gelar Operasi Cipta Kondisi

Operasi Cipta Kondisi tersebut melaksanakan pemeriksaan ke tempat Warkop dan Cafe

Operasi Cipta Kondisi tersebut melaksanakan pemeriksaan ke tempat Warkop dan Cafe

PASURUAN TargetNews.id Dalam rangka mengantisipasi berbagai macam gangguan Kamtibmas, Anggota Polsek Gempol yang dipimpin oleh Kapolsek Gempol Kompol Indro Susetiyo, S.H. melaksanakan Operasi Cipta Kondisi di wilayah Kecamatan Gempol, Kabupaten Pasuruan, Kamis (23/05/2024).

Adapun sasaran dalam Operasi Cipta Kondisi yakni Bahan Peledak, Senjata Tajam, Minuman Keras, Narkoba, dan Premanisme.

Kapolres Pasuruan AKBP Teddy Chandra, S.I.K., M.Si. melalui Kapolsek Gempol mengatakan bahwa Operasi Cipta Kondisi tersebut melaksanakan pemeriksaan ke tempat Warkop dan Cafe yang ada di wilayah Kecamatan Gempol.

Baca juga  Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sosialisasi Saber Pungli kepada Masyarakat di Kecamatan Kahayan Hilir

“Berikut tempat-tempat yang sudah dilakukan Pemeriksaan,
– Toko Bintang, Dusun Karangbangkal, Desa Karangrejo.
– Warkop Quin, Dusun Ngerong, Desa Ngerong.
– Ruko Gempol 9 dengan total 11 (sebelas) Warkop,” ungkap Kapolsek.

“Dari hasil Operasi Cipta Kondisi, didapati Miras sejumlah 24 (dua puluh empat) botol Vodca, sedangkan untuk Bahan Peledak, Senjata Tajam, Narkoba, dan Premanisme Alhamdulillah Nihil,” ucapnya.

Baca juga  Asops Panglima TNI : Media Sosial Sangat Efektif dan Medan Kritik Dalam Mempengaruhi Opini Publik

Harapan masyarakat dengan diadakannya operasi Cipta Kondisi secara rutin yang dilaksanakan oleh anggota polres Pasuruan beserta Polsek jajarannya bisa menekan angka kriminalitas sehingga tercipta keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah hukum polres Pasuruan,,
Ungkapnya(ERS).

Share :

Baca Juga

Artikel

Personel Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

Artikel

Atlet Yonranratfib 2 Marinir Tunjukkan Ketangkasan Halang Rintang

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 15/Klirong Ikuti Kegiatan Donor Darah Sukarela Dari PMI Di Desa Binaan

BERITA UTAMA

Satlantas Polrestabes Gelar Evaluasi dan Analisa Sim Cak Bhabin

Artikel

Audensi dengan RS JIH, Danrem Wijayakusuma Jajagi Kerjasama Bidang Kesehatan

Uncategorized

Personil Polsek Kahayan Kuala giat KRYD berupa Patroli Kamtibmas guna Cegah Kriminalitas.

Uncategorized

Sambangi warga bhabinkamtibmas sampaikan pesan kamtibmas

Artikel

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Beserta Perangkat Desa Galam Berikan Himbauan Jaga Kebersihan Lingkungan
error: Konten dilindungi!!