Home / Uncategorized

Minggu, 1 Desember 2024 - 18:47 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Sampaikan Kepada Warga Masyarakat Waspadai Modus Penipuan Online.

 

Polres Pulang Pisau – Aipda Vivri Wijaya Bhabinkamtibmas Desa Belanti Siam Polsek Pandih batu, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan kegiatan sambang dalam rangka menyampaikan himbauan / pesan – pesan kamtibmas berupa waspadai modus penipuan online kepada warga masyarakat, (01/12/2024) Pagi.

Personel Polsek Pandih batu menyampaikan modus kejahatan penipuan yaitu menciptakan suatu alamat situs palsu atau mengirimkan email dari suatu perusahaan yang bertujuan untuk memancing pengguna internet memberikan rincian informasi diri, biasanya target korban umumnya adalah pengguna online banking.

Baca juga  Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Maklumat Kapolda Kalteng Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Pandih Batu iptu sutarman menyampaikan, upaya pencegahan terjadi potensi gangguan kamtibmas menjadi agenda penting, melalui kegiatan sambang dilingkungan warga masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek pandih batu memberikan nomor Call center Polsek pandih batu yang dapat dihubungi oleh warga masyarakat.

Baca juga  Kapolres Pulpis Hadiri Peringatan Nuzulul Qur’an yang di Gelar Pemkab Pulang Pisau

” *kami* membangun Komunikasi bersama warga masyarakat agar dapat melakukan monitoring situasi kamtibmas, warga masyarakat dapat menghubungi langsung nomor Call Center Polsek Pandih Batu apabila memerlukan pelayanan kepolisian”, ungkap Kapolsek Pandih Batu iptu sutarman

Share :

Baca Juga

Artikel

Sinergi TNI-Polri Bersama Masyarakat Bangun Kembali Pasar Kiwirok, Dorong Pemulihan Ekonomi Warga

Uncategorized

Jaga Kondusifitas, Petugas Pos Pam Bandara Polresta Palangka Raya Laksanakan Patroli

Uncategorized

Unit Kamsel Satlantas Polres Pulang Pisau Binluh Dikmas Lantas Kepada Masyarakat

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Mengajak Warga Masyarakat Tolak Pungutan Liar

Uncategorized

Ps. Kanitsamapta Perkuat Patroli Maja Cegah Karhutla di Wilkum Polsek Maliku.

Artikel

DPC PJI Bojonegoro Tasyakuran 27 Tahun dan HUT ke 1 DPC

BERITA UTAMA

Masyarakat Senang Satgas Organik Yonif RK 113/JS Berbagi Pakaian

Artikel

Rakor OPD, Pj. Walkot Imbau Implementasikan Core Values ASN
error: Konten dilindungi!!