Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Sabtu, 6 September 2025 - 18:30 WIB

Sat Lantas Gelar Patroli Daerah Rawan Pelanggaran dan Laka Lantas

Sat Lantas Gelar Patroli Daerah Rawan Pelanggaran dan Laka Lantas

Sat Lantas Gelar Patroli Daerah Rawan Pelanggaran dan Laka Lantas

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Pulang Pisau menggelar patroli daerah rawan pelanggaran dan kecelakaan lalu lintas pada hari Sabtu, 6 September 2025. Kegiatan ini dipimpin oleh Kanit Patroli dan personel Sat Lantas Polres Pulang Pisau.

Tujuan dari patroli ini adalah untuk meningkatkan kehadiran Polri di tengah masyarakat, mencegah terjadinya pelanggaran dan kecelakaan lalu lintas, serta memantau situasi arus lalu lintas dan aktivitas masyarakat di jalan raya. Selain itu, patroli ini juga bertujuan untuk menjalin komunikasi yang humanis antara Polri dan masyarakat pengguna jalan.

Baca juga  Sat Lantas Polres Pulang Pisau, Laksanakan Himbauan Kamseltibcarlantas Secara Humanis untuk Cegah Kecelakaan

Selama patroli, personel Sat Lantas Polres Pulang Pisau memasang spanduk himbauan tentang jalan berlubang yang berpotensi menyebabkan kecelakaan lalu lintas. Personel juga memberikan himbauan secara humanis kepada pengguna jalan agar tetap mematuhi peraturan lalu lintas dan menjaga keselamatan berkendara.

Baca juga  Piket Polsek Bukit Batu Kembali Laksanakan Pengecekan Tahanan dan Inventaris Dinas

Kegiatan patroli ini berlangsung kondusif dan terkendali. Sat Lantas Polres Pulang Pisau akan terus melaksanakan patroli rutin di lokasi rawan pelanggaran dan kecelakaan, serta meningkatkan koordinasi antar satuan fungsi untuk meningkatkan efektivitas patroli di wilayah hukum Polres Pulang Pisau.

Share :

Baca Juga

Artikel

Polres Bangkalan TFG Operasi Mantap Praja Semeru 2024 Siap Kawal Pilkada Serentak

Uncategorized

Cegah Karhutla, Bhabinkamtibmas Food Estate Gunakan Spanduk Mensosialisasikan Himbauan Cegah Karhutla Kepada warga Binaannya

Artikel

Tema ‘Hari Pers Sedunia’ di Museum Sumpah Pemuda Jakarta, kerjasama IWO dan Kedutaan Besar Ukraina

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Patroli Daerah Rawan Laka

Artikel

Yonmarhanlan IV Gelar Apel Kesiapan PAM Pilkada 2024

BERITA UTAMA

Peringatan HUT RI, Polres Pulang Pisau Teguhkan Semangat Kemerdekaan Melalui Upacara

Artikel

Inovatif Polres Jember Manfaatkan Pos Terpadu Alun – Alun Jadi Pusat Layanan Masyarakat

Artikel

Mengulas Balik Sejarah Panglima Besar Jendral Soedirman Jadi Motifasi Dalam Program Senin Berkibar