Home / BERITA UTAMA / POLRI

Minggu, 17 Desember 2023 - 22:54 WIB

Cegah Karhutla ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas

Cegah Karhutla ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas

Cegah Karhutla ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas

 

Pulang Pisau – Untuk mengantisipasi terjadinya karhutla seperti yang terjadi pada tahun 2015 Di Kecamatan Maliku Bhabinkamtibmas Polsek maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng Bripka Wayan melaksanakan sosialisasi pencegahan karhutla di Ds. Kanamit, Minggu (17/12/2023).

Kegiatan Ini merupakan upaya pencegahan Karhutla sejak dini, adapun kegiatannya yaitu malaksanakan sosialisasi pencegahan karhutla dan pembagian brosur cegah Karhutla, mengecek sekat kanal selain itu menyampaikan himbauan pencegahan karhutla dan mengedukasi masyarakat sehingga masyarakat paham dampak yang di akibatkan oleh asap karhutla,

Baca juga  Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kamtibmas

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan Ini merupakan upaya pencegahan Karhutla sesuai dengan salah satu dari 5 Program prioritas Kapolda Kalteng yaitu Penanggulangan Karhutla

Baca juga  BERIKAN RASA AMAN, BHABINKAMTIBMAS SAMBANGI WARGA BERIKAN HIMBAUAN KAMTIBMAS

Kapolsek menambahkan dengan di laksanakan kegiatan ini secara terus menerus dan konsisten dan kerjasama yang baik dengan pihat terkait, kami berharap tidak ada lagi Karhutla di Kecamatan Maliku

Share :

Baca Juga

Artikel

Pasca Purna Tugas PAM Pilpres dan Pileg 2024, Kapolres Lepas Keberangkatan Brimob Yon A Polda Papua BKO Puncak Jaya

Artikel

Kadiv Administrasi Lantik Karupbasan Blitar Baru

Artikel

Kapolres Gresik Ziarah ke Makam Tokoh Penyebar Islam: Menghormati dan Mengenang Jasa Leluhur

BERITA UTAMA

PCNU Langkat Safari Ramadan Ke Gebang

BERITA UTAMA

Hak Jawab Dari Kades Pugeran

Artikel

Begini Suasana Rutinan Khotmil Qur’an Kali ke-5 di Makam  Mbah Sentono

Artikel

Personil Polsek Pandih batu Lakukan Patroli Guna Cegah Kriminalitas

BERITA UTAMA

Sungguh biadab Orang Tua Tiri Lakukan Kekerasan Hingga Setubuhi Anak Tirinya