Home / Uncategorized

Minggu, 12 Februari 2023 - 18:01 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Balukon Sosialisasi Aplikasi Polri Super App Polres Pulpis

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Kahayan Tengah Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, sosialisasi tentang Aplikasi Polri Super App kepada masyarakat sekaligus menyampaikan untuk Dumas bisa melalui Via WA Polsek Kahayan Tengah, Kecamatan Kahayan Tengah, Kabupaten Pulang Pisau, Minggu (12/02/2023)

Baca juga  Dankodiklat TNI Buka Turnamen Pencak Silat Tingkat Nasional Piala Panglima TNI Tahun 2024

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono S.I.K. melalui Kapolsek Kahayan Tengah AKP. Nurheriyanto Hidayat, S.H., M.Si., menuturkan, Kegiatan tersebut adalah upaya dari Polsek Kahayan Tengah untuk mensosialisasikan Aplikasi Polri Super App dan Laporan Dumas melalui Call Center yang sudah di sosialisasikan ke masyarakat yang ada Wilayah Kecamatan Kahayan Tengah

Baca juga  Cegah Lakalantas, Personil Satlantas Polres Pulang Pisau Patroli Daerah Rawan Laka

“Kegiatan tersebut guna mempercepat respon apabila adanya aduan dari masyarakat sehingga cepat dalam penanganan yang di adukan oleh masyarakat” Pungkas pak Bhabin.

Share :

Baca Juga

Artikel

Kodim 1008/Tabalong Siaga 24 Jam: Jamin Keamanan Natal dan Tahun baru

Uncategorized

Sampaikan Sanksi Bagi Pelaku Karhutla Anggota Satpolairud Sasar Ibu Rumah Tangga

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 15/Klirong Kembali Dampingi Pelaku UMKM

Uncategorized

Patroli Malam Dermaga Pelabuhan Kec. Pandih Batu.

BERITA UTAMA

Pengesahan Ketua Umum dan Cabang Khusus Shoto-Kai Marinir Pasmar 2 Wilayah Jawa Timur

Artikel

Berikan himbauan Kamtibmas kepada warga saat sedang Patroli Dialogis

BERITA UTAMA

Kanit I SPKT dengan Piket Fungsi Polresta Palangka Raya Periksa 37 Tahanan

BERITA UTAMA

Dengan Blue Light Patrol, Satsamapta Polresta Palangka Raya Pelihara Kamtibmas