Home / Uncategorized

Rabu, 22 Mei 2024 - 17:26 WIB

Sosialisasi Satgas Saber Pungli, yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya pungutan biaya yang tak resmi.

 

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Kahayan Kuala Polres Pulang Pisau Polda Kalimantan Tengah melaksanakan Sosialisasi Satuan Tugas Sapu Bersih Pungutan Liar atau Satgas Saber Pungli, Rabu (22/05/2024)

“Kali ini Warga menjadi sasaran Sosialisasi Saber Pungli, di saat Masyarakat santai tampak Senang dengan kedatangan Personil Polsek Kahayan Kuala

Baca juga  Akibat Rarawan Banjir Sejumlah Warga Terjadi Konflik. Di Jalan, Setro Gang 5

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita.,S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Akp Gendut Prasetyo.,S.H. menyampaikan pada sektor pelayanan publik unsur yang penting dalam meningkatkan kualitas hidup, sosial dalam masyarakat luas.

“Dewasa ini kualitas pelayanan publik menjadi bahasan penting dalam penyelenggaraan pelayanan, termasuk pada organisasi atau institusi pemerintah sebagai lembaga pelayanan publik,” kata Akp Gendut Prasetyo.,S.H.

Baca juga  Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese Silaturahmi dengan Pastor Paroki Iteng Membangun Harmoni Komunitas

“Dengan adanya Sosialisasi Saber Pungli ke masyarakat di harapkan tidak ada lagi oknum-oknum atau pemerintahan nakal yang pungli pada maupun pelayanan lainnya” pungkas Akp Gendut Prasetyo.,S.H.

Share :

Baca Juga

Artikel

Polsek Sebangau Kuala Aktif Sambangi Warga Malam Hari

Uncategorized

Cegah Tindak Kejahatan di Wilayahnya, Personil Polsek Sebangau Kuala Giat Lakukan KRYD.

Artikel

Uji Kemampuan Fisik Kodim 1208/Sambas Gelar Garjas Periodik Dan UKP 1-10 2024

Artikel

Polres Bojonegoro Salurkan 689 Paket Zakat Door to door

Artikel

Advokat Achmad Shodiq Kirim Surat Klarifikasi ke Jatanras Polda Jatim Terkait Laporan Yayasan Kasih Surabaya

Uncategorized

Cagah Kriminalitas Piket Siaga Polsek Maliku lakukan ini

Uncategorized

Polres Pulang Pisau Berikan Teguran Pada Pengendara Yang Tidak Menggunakan Kaca Spion

Uncategorized

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Menghadiri Acara Simulasi Pemungutan Dan Penghitungan Suara Serta Penggunaan Aplikasi Sirekap Pilkada 2024