Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NEWS / PENDIDIKAN / Tag / TNI / Uncategorized

Senin, 15 Juli 2024 - 20:28 WIB

Babinsa Koramil 15/Klirong Ikuti Kegiatan Raimuna Cabang XVI Kwartir Cabang Kebumen Tahun 2024

Kegiatan Raimuna Cabang XVI Kwartir Cabang Kebumen Tahun 2024

Kegiatan Raimuna Cabang XVI Kwartir Cabang Kebumen Tahun 2024

 

KODIM 0709/KEBUMEN.Babinsa Koramil 15/Klirong ikuti kegiatan Raimuna Cabang XVI Kwartir Cabang Kebumen Tahun 2024 yang bertempat di Bumi Perkemahan Widoro Kec Karangsambung,Kabupaten Kebumen,Senin(15/07/2024).

Kegiatan Raimuna Raimuna Cabang XVI Kwartir Cabang Kebumen Tahun 2024 dilaksanakan mulai tanggal 13 Juni 2024 sampai dengan tanggal 16 Juli 2024, diikuti oleh 360 peserta yang terdiri dari Pramuka penegak dan Pramuka pandega Se-Kabupaten Kebumen.

Menurut ketua Panitia kegiatan tujuannya adalah untuk mempromosikan nilai-nilai luhur Gerakan Pramuka seperti integritas, tanggung jawab, dan semangat gotong royong. Para peserta diajak untuk mengaplikasikan nilai-nilai ini dalam kehidupan sehari-hari, baik selama kegiatan Raimuna maupun setelahnya. Dengan demikian, Raimuna tidak hanya menjadi sarana untuk mengembangkan diri secara individu, tetapi juga untuk membangun karakter yang kuat dan bermanfaat bagi masyarakat.

Baca juga  Unit Samapta Polsek Maliku melaksanakan pergelaran Patroli Maja Physical distencing

Selain berkegiatan, peserta Raimuna dapat lebih mengenal Satuan Karya, di sebelah tapak kemah terdapat juga Stand Pameran Satuan Karya Pramuka Yang diikuti 7 (tujuh) Satuan Karya antara lain Saka Wira Kartika Kodim 0709/Kebumen, Saka Bhayangkara Polres Kebumen,Saka Bahari, Saka Bakti Husada,Saka Kalpataru, Saka Bakti pena, Orari Kebumen.

Baca juga  Dandim Gresik Mendapatkan Award Atas Komitmen Mengawal dan Mendukung Program Ketahanan Pangan di Kabupaten Gresik.

Hingga selesai, semua kegiatan berjalan dengan baik, serta kondusif sesuai dengan harapan kita bersama,” Tutup Peltu Bambang PH.(Pendim)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Pasangan Bakal calon bupati dan wakil bupati bangkalan Deklarasi

Uncategorized

Antisipasi karhutla, Personil Sat Binmas Gencar Berikan Himbauan dengan Spanduk Kepada petani di sawah.

Uncategorized

Personil Satbinmas Polres Pulang Pisau Tingkatkan Sambang Dan Himbauan Terkait Penyakit Masyarakat (Pekat

Uncategorized

Ini Yang Di Sampaikan Bhabinkamtibmas Saat Sambangi Warganya

Uncategorized

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli.

Artikel

Datangi masyarakat dan ajak masyarakat untuk jaga Kamtibmas, itulah yang di sampaikan Petugas Patroli Sat Samapta

Uncategorized

Sosialisasi Untuk Menggunakan Produk Usaha Mikro,Kecil & Menengah (UMKM).

Uncategorized

Sosialisasi Pencegahan Potensi Karhutla di Wilkum Polsek Maliku.