Babinsa Koramil 15/Klirong Dampingi Penyaluran Pupuk Demplot CSA Dari BPP

KODIM 0709/KEBUMEN.Babinsa Koramil 15/Klirong Serda Eko Priyono dampingi penyaluran pupuk Demplot CSA Dari BPP(Balai Penyuluh Pertanian) yang bertempat di Desa Wotbuwono,Kecamatan Klirong,Kab Kebumen,Senin(27/2/2023).

Babinsa koramil 15/Klirong Serda Eko Priyono menyampaikan Penyaluran bantuan tersebut adalah merupakan bantuan dari BPP(Balai Penyuluh Pertanian) Klirong dalam Program tanam jajar legowo untuk MT 2 kepada Poktan Sumber Rejeki dan Poktan Sidodadi Desa Wotbuwono yang di hadiri Babinsa Koramil 15/Klirong Serda Eko Priyono,Petugas BPP Kecamatan Klirong Ibu Siti M S.P,Ketua Poktan Sidodadi Khamim Abdul Muzi beserta pengurus serta Ketua Poktan Sumber Rejeki Wagimun beserta pengurusnya.

Baca juga  Bidik Atlet Bola Sejak Belia, Footballindo Academy Tegal Gelar Laga Sepakbola

Serda Eko juga menambahkan,”Bahwa Tugas ini juga tugas kewilayahan yang tujuannya agar kemanunggalan TNI dengan rakyat bisa terwujud dan sasaran Binter bisa tercapai,”Pungkanya

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Cegah Karhutla ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas

Artikel

Saksi KPU Babel Ungkap Dalil Pemohon Bohong ? Sebut Saksi 01 Tidak Ada di TPS

Uncategorized

Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat oleh Personel Polsek Maliku

Uncategorized

Serah Terima Tugas kembali Dilakukan Kanit I SPKT Polresta Palangka Raya

Artikel

Peringati Tahun Baru Islam 1446 H, Polres Pasuruan Gelar Pengamanan Pawai Ta’aruf Dan Santunan Anak Yatim

Artikel

Wujud Syukur Anggota Dispen Naik Pangkat Kadispen Kita Semua Keluarga

Artikel

Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

Artikel

Dispertan Batu Gelar Bimbingan Teknis, Budidaya Ikan Dengan Sistem Bioflok