Home / Uncategorized

Selasa, 2 Mei 2023 - 18:31 WIB

Personel Polsek Banama Tingang Sosialisasikan Pelayanan Publik Call Center Polsek Banama Tingang.

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Banama Tingang, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan kegiatan sambang ke Desa Pahawan Kecamatan Banama Tingang, Kabupaten Pulang Pisau, Selasa (02/05/2023) pagi.

Sasaran sambang kali ini yaitu terhadap masyarakat Desa Pahawan Kecamatan Banama Tingang.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Banama Tingang Iptu Abi Wahyu Prasetyo, S.Tr.K., menuturkan, kegiatan sambang dan silaturahmi kamtibmas untuk memperkenalka Pelayanan Publik Call Center Polsek Banama Tingang ke Masyarakat dimana dalam kegiatanya Personil Polsek Banama Tingang memberi penjelasan tentang Call Center Polsek Banama Tingang kepada masyarakat tujuanya yaitu agar masyarakat lebih mudah dalam hal Laporan, Pengaduan, Memberikan Informasi sekalipun jika ada Masyarakat yang mengalami Gangguan Kamtibmas dapat langsung menghubungi Call Center Polsek Banama Tingang dengan demikian Personel Polsek Banama Tingang dapat lebih cepat dalam hal pelayanan.

Baca juga  Lagi Asyik Mancing, Anak Wartawan di Pasuruan dan 3 Temanya Dikeroyok 30 Orang, Korban Alami Luka-Luka

“Dengan di adakannya sambang dan sosialisasi tersebut harapanya masyarakat akan merasa terbantu oleh kehadiran Polisi khususnya Personel Polsek Banam Tingang”. Tutur Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Artikel

Jaga Hubungan Baik, Kodim 1208/Sambas Gelar Hahal bihalal Dan Silaturahmi Bersama Forkopimda Kab. Sambas

Artikel

Reuni Akbar Kompi Senapan A (Sakunar) Yonif 621/Manuntung: Merajut Kembali Persaudaraan

BERITA UTAMA

Personel Polsek Sebangau Kuala Cek harga sembako dan tabung gas elpiji dipasar pasar harian

Uncategorized

Masyarakat minta bupati selesaikan segera sengketa pilkades di desa huta damai panyabungan utara.

Artikel

PRAJURIT YONMARHANLAN X IKUTI DIALOG INTERAKTIF PENGEMBANGAN PENINGKATAN KAPASITAS SDM

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Konsisten Sosialisasikan Program Sapu Bersih Pungutan Liar

Uncategorized

Sedekah Bumi Cacaban, Upaya Menjaga Harmoni Alam

Artikel

Apel Siaga Pam Malam Tahun Baru 2025, Wakapolres Pulpis : Berikan Pelayanan Terbaik dan Humanis kepada Masyarakat
error: Konten dilindungi!!