Home / Uncategorized

Senin, 24 Juli 2023 - 20:39 WIB

Sebelum Pam Aksi Damai, Polresta Palangka Raya Laksanakan Apel Gabungan di UPR

Polresta Palangka Raya – Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Pahandut Kompol Saiful Anwar memimpin apel gabungan, Senin (24/7/2023) pagi.

Berlokasi di Rektorat Universitas Palangka Raya (UPR) yang terletak di Jalan Hendrik Timang Kota Palangka Raya, para personel yang berjumlah 76 orang tersebut diberikan amanat.

Baca juga  Lanud Iskandar Laksanakan Sosialisasi Peranti Lunak Bidang Operasi

“Sebagaimana kita ketahui bersama, jika rencananya akan diselenggarakan aksi damai aliansi utus Dayak Mantehau di lokasi ini,” ungkapnya.

Baca juga  Polsek Pandih Batu Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

“Terkait akan hal tersebut, kepada seluruh personel untuk terus memonitor dan melakukan pengamanan dengan sungguh-sungguh ketika aksi damai berlangsung,” harapnya.

Ditambahkannya, aksi damai aliansi utus Dayak Mantehau merupakan salah satu objek pengamanan Polresta Palangka Raya dan jajarannya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polres Pasuruan Kota Gelar Nobar Timnas Indonesia Vs Saudi Arabia, Upaya Cooling System di Pilkada 2024

Uncategorized

Pastikan aman di Obvit dan sekitarnya sat samapta gelar Patroli Stasioner

Uncategorized

Upaya cegah Tindak Kejahatan, Personil Sat Samapta Polres Pulang Pisau, Rutin Laksanakan Patroli di Sejumlah Objek Vital

Uncategorized

Antisipasi karhutla, personil Sat Binmas Gencar Berikan Himbauan dengan Spanduk Kepada petani.

Uncategorized

Pelihara Soliditas, Satsamapta Polresta Palangka Raya Patroli ke Lapas Kelas IIA

Uncategorized

Prajurit Yonmarhanlan XIV Sorong Dukung Program Binpotmar Mencerdaskan Generasi Papua

Artikel

Satpam dan Potmas Ikut Ambil Bagian dalam Devile Hari Bhayangkara ke-79 di Monas

BERITA UTAMA

Sambangi Warga, Bhabinkamtibmas Desa Pangkoh Sari Aipda subrata purba Ingatkan Untuk Mematuhi Protokol Kesehatan