Home / Uncategorized

Jumat, 4 Agustus 2023 - 23:10 WIB

Gelar Jum’at Curhat Polsek Bukit Batu Siap Tingkatkan Pelayanan

Polresta Palangka Raya – Dalam rangka menjaga kondusifitas yang ada di wilayah hukumnya, para personel terus diterjunkan ke lingkungan masyarakat.

Tidak hanya para anggota, tetapi dalam pelaksanaannya selaku pimpinan kerap berada di sekitar masyarakat yang menjadi tanggungjawabnya.

Sebagai cara untuk mengetahui apa yang menjadi harapan dari para warga, Polsek Bukit Batu kembali mengadakan program Jum’at Curhat, Jum’at (4/8/2023) pagi.

Baca juga  Kanit I SPKT Polresta Palangka Raya Cek Kondisi 27 Tahanan

Bertempat di Mapolsek setempat, Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Bukit Batu Ipda Iwan Kushadinoto pun menyapa para warga setempat.

“Pada kesempatan tersebut, kami selaku aparat penegak hukum mengimbau kepada para warga untuk selalu bersama-sama menjaga kondusifitas setiap waktunya,” ungkapnya.

Baca juga  Polsek sebangau kuala gencarkan giat KRYD dimalam hari

“Pada kesempatan tersebut, kami pun menyampaikan akan berupaya untuk memaksimalkan tugas-tugas kepolisian yang langsung bersentuhan dengan masyarakat,” ujarnya.

Karena, terang Iwan, sebagai anggota Polri sudah selayaknya melakukan hal tersebut dan ini pun menjadi atensi dari Kapolda Kalteng Irjen Pol Drs. Nanang Avianto, M.Si.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

Babinsa Desa Sidomulyo Dampingi Kegiatan Gerakan Pengendalian Hama dan Penyakit (GERDAL) Preventif

Uncategorized

Personil Polsek Pandih Batu Sosialisasi Larangan adanya Pungutan Liar

BERITA UTAMA

Patroli Satsamapta Polresta Palangka Raya Kunjungi Lokasi Ini

Artikel

Siaga Mayday, Ratusan Personel Gabungan Gelar Apel Siaga

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala Sampaikan Pesan Kamtibmas dan sosialisasi aplikasi polri super APP.

Uncategorized

Polres Pulang Pisau Gelar Patroli Siang Antisipasi Daerah Rawan Laka Lantas

Uncategorized

Berita Sidang Setempat Perkara Perdata (Sengketa Tanah) di Kota Palangka Raya -Polresta Palangka Raya-

Uncategorized

Tekan Pelanggaran Dalam Berlayar Anggota Satpolairud Cek Dokumen Ijin kelaikan Kapal Fery Secara Rutin