Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Rabu, 5 Juli 2023 - 19:39 WIB

Babinsa Korami 08/Alian Rapat Pleno Penetapan DPT

KEBUMEN, Babinsa Koramil 08/Alian Serka Saterjan hadiri acara
rapat pleno penetapan DPT (daftar pemilih tetap) pemilihan kepala desa, desa Kalijaya di Aula Balai Desa Kalijaya Kecamatan Alian Kabupaten Kebumen. Senin (03/07/23).

Acara yang dimulai pada pukul 14.30 Wib itu dihadiri oleh Camat Alian Diwakili kasi Tapem Bpk Hartoyo, Danramil 08/Alian diwakili Serka Saterjan, Kapolsek alian diwakili Aiptu Tatak, Kades Kalijaya beserta perangkat, Ketua BPD Desa Kalijaya, Ketua panitia Pilkades Desa Kalijaya, Perwakilan RT/RW Desa Kalijaya, perwakilan para ibu pengerak PKK Desa Kalijaya.

Baca juga  Babinsa Sidotopo Lakukan Patroli Malam, Pastikan Wilayah Binaan Aman Saat Mudik Lebaran

Pada kesempatan itu Serka Saterjan mengatakan. ” Kepada panitia diminta selektif terhadap data DPT, juga kepada para ketua RT agar meyakinkan data yang digunakan benar benar valid, jika ada perubahan data wajib lapor pada panitia. ” kata Saterjan. (Ramil 08).

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Cegah Pungutan Liar di Masyarakat Bhabinkamtibmas Desa TUmbang Nusa Polsek Jabiren Raya laksanakan sosialisasi Saber Pungli

BERITA UTAMA

DUA PENGEDAR SABU – SABU DITANGKAP POLRESTABES SURABAYA

Artikel

Dandim Bersama Kasdim 1009/Tanah Laut Mengikuti Upacara Peringatan Hari Pramuka Ke 63 Tahun 2024

Uncategorized

Tingkatkan Giat Patroli Objek Vital dengan sasaran SPBU Personil Polsek Jabiren Raya Patroli Antisipasi antrian pembeli BBM bersubsidi

Artikel

Wow Kali Kelima Brebes Raih WTP

Uncategorized

Beri semangat dan juga himbauan Kamtibmas kepada petugas Satkamling, saat pelaksanaan Patroli Presisi

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sampaikan Pesan Kamtibmas ke Warga

BERITA UTAMA

Satgas TMMD Ke 116 Regtas Memasuki Tahapan Pengerjaan Pengecetan RTLH Desa Lubuk Dagang