Home / Artikel / BERITA UTAMA / TNI

Selasa, 19 Desember 2023 - 19:16 WIB

Babinsa Koramil 14/Pejagoan Bahas Rancangan APBDes Aditirto

Babinsa Koramil 14/Pejagoan Bahas Rancangan APBDes Aditirto

Babinsa Koramil 14/Pejagoan Bahas Rancangan APBDes Aditirto

 

PEJAGOAN, Babinsa Koramil 14/Pejagoan Serda Dian Kurniawan melaksanakan Musyawarah Desa Pembahasan dan Penetapan Rancangan APBDes TA. 2024 di Aula Balai Desa Aditirto Kecamatan Pejagoan Kabupaten Kebumen. Senin, (18/12/23).

Selain Babinsa Koramil 14/Pejagoan Serda Dian Kurniawan hadir dalam kegiatan itu Bapak Tamim Sobri S.IP,.M.M (Camat Pejagoan), Ipda Saparman (Mewakili Kapolsek Pejagoan), Bapak M. Khasanudin (Kades Aditirto), Bapak Masduki (Kepala BPD Aditirto), Bapak Fendi (Pendamping Desa), Ketua RT/RW seDesa Aditirto, Anggota Kader dan PKK Desa Aditirto

Baca juga  Anggota Satlantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Pengaturan Pagi

Menurut Babinsa Koramil 14/Pejagoan Serda Dian Kurniawan APBDes adalah rencana keuangan tahunan sebuah desa yang diatur dalam bentuk peraturan Desa. Proses penyusunannya melibatkan berbagai elemen desa dan mewakili kesepakatan bersama antara pemerintah desa dan masyarakatnya. Berikut ini beberapa langkah dan pedoman dalam penyusunan APBDes 2024.

Perencanaan: Tahapan ini melibatkan pembahasan dan penetapan prioritas program dan kegiatan yang akan dijalankan pada tahun 2024. Pertemuan perangkat desa dan musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang) menjadi wadah utama dalam proses ini.

Baca juga  Bersama Forkopincam, Danramil 19/ Kuwarasan Hadiri Penyaluran BLT DD Bulan Ke 1 s/d 3 TA 2023 Desa Serut

Identifikasi dan Ekspektasi Pendapatan: Di tahapan ini, perlu diprediksi berapa pendapatan desa yang akan diterima pada tahun 2024. Pendapatan bisa berasal dari pajak dan retribusi desa, hasil usaha desa, Dana Desa, ADD (Alokasi Dana Desa), dan lain-lain. ucap Babinsa Koramil 14/Pejagoan Serda Dian Kurniawan. (Ramil 14)

Babinsa Koramil 14/Pejagoan Bahas Rancangan APBDes Aditirto

Share :

Baca Juga

Artikel

Menjelang Hari Dharma Samudera, Prajurit Yonmarhanlan VII Kupang Laksanakan Ziarah Rombongan

Artikel

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan Pemilu Damai

BERITA UTAMA

Prajurit Wijayakusuma Ikuti Virtual Launching ETWP AD Kasad

BERITA UTAMA

MaxOne Hotel Darmahusada Sajikan Buka Puasa Sambil Menikmati Suasana Langit Senja

Artikel

Polres Blitar Kota Berhasil Ungkap Peredaran Uang Palsu Jaringan Medsos, Tersangka Diamankan

Artikel

Lapas Pontianak Berbagi: Penyaluran Bantuan Sosial untuk Masyarakat dan Keluarga Warga Binaan

BERITA UTAMA

Wujud Kepedulian Kepada Masyarakat, Polres Kendal Bagikan Bingkisan Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H

BERITA UTAMA

Pemkab Mendukung Pembangunan Jalan Tol Ruas Bumiayu PurwokertoTingginya tingkat kepadatan lalulintas di jalur