Home / Uncategorized

Selasa, 19 Desember 2023 - 20:55 WIB

Bhabinkamtibmas Sosialisasi Aplikasi Polri Super App Polres Pulpis

 

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Kahayan Tengah Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, sosialisasi tentang Aplikasi Polri Super App kepada masyarakat sekaligus menyampaikan untuk Dumas bisa melalui Via WA Polsek Kahayan Tengah, Kecamatan Kahayan Tengah, Kabupaten Pulang Pisau, Senin (18/12/2023)

Baca juga  Sambangi warga Bhabinkamtibmas Sosialisasi cegah karhutla

Kapolres Pulang Pisau AKBP. Mada Ramadita S.I.K., melalui Kapolsek Kahayan Tengah AKP. Eko Priono, S.H., M.H., menuturkan, Kegiatan tersebut adalah upaya dari Polsek Kahayan Tengah untuk mensosialisasikan Aplikasi Polri Super App dan Laporan Dumas melalui Call Center yang sudah di sosialisasikan ke masyarakat yang ada Wilayah Kecamatan Kahayan Tengah

Baca juga  Melalui Patroli Rutin, Polsek Pandih Batu Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

“Kegiatan tersebut guna mempercepat respon apabila adanya aduan dari masyarakat sehingga cepat dalam penanganan yang di adukan oleh masyarakat” Pungkas pak Bhabin.

Share :

Baca Juga

Artikel

Berikan Rasa Aman Saat Ibadah Sholat Idul Fitri, Personel Kodim 1009/Tanah Laut Dan Polres Tala Siaga

Uncategorized

Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Hadiri Rapat Musyawarah Desa Di Desa Lentang, Kecamatan Lelak

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Sosialisasi Penggunaan Helm dengan Benar

Uncategorized

Tak henti hentinya Anggota Satpolairud Datangi Masyarakat Pesisir Ajak Stop Karhutla

Artikel

Dandim 1008/Tabalong Tegaskan Prajurit Hindari Judi

BERITA UTAMA

Sebelum bertugas Prokes Personil Polsek Maliku di periksa

Uncategorized

Polsek Maliku Minimalisir Potensi Gangguan Kamtibmas diwilkumnya dengan Kryd

Uncategorized

Personil Polsek Maliku melakukan Door to Door System Ke Warga Masyarakat Kecamatan Maliku