Home / Uncategorized

Rabu, 1 Maret 2023 - 18:08 WIB

Cegah Kriminalitas Piket Siaga Polsek Maliku Laksanakan Patroli malam

 

Pulang Pisau – Mengantisipasi terjadinya tindak kejahatan maupun gangguan keamanan di wilayah hukum Polsek Maliku, Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, tingkatkan kegiatan Patroli malam di Wilkum Polsek Maliku, Selasa (28/02/2023) malam.

” Kegiatan Patroli di pimpin Kanit 3 SPKT Aiptu Yuniwan Lukman, sasaran Patroli malam ini adalah Kantor Kecamatan Maliku Desa Maliku Baru Kec. Maliku

Baca juga  UJI NILAI PERORANGAN DASAR, PRAJURIT MENBANPUR 3 MAR LAKSANAKAN HANMARS 10 KM

“Kegiatan patroli ini di laksanakan untuk menekan atau mencegah terjadinya tindak pidana maupun tindakan kriminalitas, komplek pertokoan, Sekolah dan perkantoran merupakan Obyek yang rawan di jadikan sasaran kriminalitas, apalagi obyek tersebut tidak dilengkapi sistem keamanan yg memadai,

Patroli merupakan kegiatan Rutin Piket Siaga Polsek Maliku yang bertujuan untuk menjaga Kamtibmas yang aman dan kondusif, kagiatan preventif kami tingkatkan di daerah yang kami anggap rawan tindak kejahatan, seperti yang kami laksanakan saat ini
“ucap Kapolres Pulang Pisau AKBP. Kurniawan Hartono, S.I.K. melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H.

Baca juga  Upaya Polresta Malang Kota bersama Pemkot Wujudkan Ketahanan Pangan di Tengah Keterbatasan Lahan

” Dengan di laksanakan Patroli secara rutin di harapkan situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Maliku menjadi aman dan kondusif ” tutup Iptu Laaser,

Share :

Baca Juga

Artikel

Giat Sosialisasi Akun Media Sosial Humas Polres Pulang Pisau

Uncategorized

Melalui Patroli Rutin, Polsek Kahayan Tengah Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

BERITA UTAMA

Bati Tuud Koramil 09/Kutowinangun, Buat Bangga Orang Tua dan Jadilah anak Berprestasi

BERITA UTAMA

Sidang WIPO ke-64, Menkumham Sampaikan Dukungan Indonesia terhadap Pemajuan Kekayaan Intelektual Global

Artikel

Polres Kubu Raya Ungkap Motif di Balik Tewasnya Linda Ditangan Suami

BERITA UTAMA

Gelar Jum’at Curhat, Polresta Palangka Raya Jaga Kemitraan dengan Wartawan dan Warga

Artikel

Kejati Jatim: Dialog Penting Jaga Stabilitas Masyarakat

Uncategorized

Amanat Apel Pagi, Kabaglog Polresta Palangka Raya Tegaskan Hindari Lakukan Pelanggaran