Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 15 Agustus 2025 - 22:04 WIB

Dandim 1009/Tanah Laut Menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Tanah Laut Dalam Rangka HUT RI Ke – 80

Dandim 1009/Tanah Laut Menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Tanah Laut Dalam Rangka HUT RI Ke - 80

Dandim 1009/Tanah Laut Menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Tanah Laut Dalam Rangka HUT RI Ke - 80

 

Tanah Laut – Komandan Distrik Militer 1009/Tanah Laut Letkol Inf Adhy Irawan, S.I.P., M.H.I., menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Tanah Laut dalam rangka HUT Ke – 80 Kemerdekaan RI Dalam Sidang Bersama DPR RI dan DPD RI Tahun 2025 bertempat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Tanah Laut, Jum’at (15/08/2025).
Seperti diketahui Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Tanah Laut dengan agenda mendengarkan Sidang Tahunan MPR-DPR RI Dan Pidato Kenegaraan Presiden RI Prabowo Subianto yang digelar secara virtual.

Baca juga  Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Pidato kenegaraan tersebut menjadi momen penting dalam menyampaikan capaian pembangunan nasional, menentukan arah kebijakan strategis pemerintah ke depan serta membahas isu nasional yang tengah berkembang.

Mengusung tema “Bersatu Berdaulat Rakyat Sejahtera Indonesia Maju”, peringatan HUT RI yang ke – 80 Tahun 2025 menjadi momentum untuk mengintropeksi memperbaiki diri dan pemerintahan untuk menumbuhkan kebersamaan dalam memperjuangkan kemerdekaan, untuk mengangkat harkat dan martabat Bangsa, mengharumkan nama Bangsa Indonesia, serta menyejahterakan rakyat.

Baca juga  Kembali sambangi Pencari kayu alaban personil Satbinmas beri himbauan tentang Karhutla.

Rapat paripurna tersebut dihadiri Bupati Tanah Laut H. Rahmat Trianto, Wakil Bupati H. Muhammad Zazuli, Ketua DPRD Tanah Laut H. Khairil Anwar, Wakil Ketua satu Muslimin, Wakil Ketua dua Musdalifah, Forkopimda Tanah Laut, anggota DPRD Tanah Laut, PJ Sekda Tanah Laut dan SKPD di lingkup Pemkab Tanah Laut. (Pendim 1009/Tla)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Kapolda Jatim Pimpin Upacara Pemuliaan Nilai Luhur Tribrata Pataka Polda Jatim “Tan Hana Dharma Mangrwa

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sambang Desa Sosialisasi Kamtibmas

Artikel

Serahkan Remisi Khusus Waisak 2024 Kakanwil: Warga Binaan Lapas Singkawang Mendominasi

BERITA UTAMA

Ciptakan Sit aman Dan Kondusif Personil Polsek Maliku Melaksanakan Patroli Malam

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala Berikan Edukasi larangan Karhutla untuk Warga Masyarakat

BERITA UTAMA

Kanit I SPKT Polresta Palangka Raya Periksa 20 Tahanan

Artikel

Pererat Sinergitas Babinsa Koramil 11/Mirit Komsos Dengan Perangkat Desa

BERITA UTAMA

Saat Melaksanakan Patroli Dialogis Petugas Berikan Himbauan Kamtibmas ke Pedagang di Pasar Tradisional