Home / Uncategorized

Senin, 31 Juli 2023 - 21:41 WIB

Gandeng PSHT, Polsek Rakumpit Tanamkan Tertib Berkendara

Polresta Palangka Raya – Dalam rangka untuk membudayakan tertib berkendara, Polsek Rakumpit mengadakan edukasi ke lingkungan masyarakat.

Hal tersebut dikemukakan Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Rakumpit Ipda Joko Susilo , Senin (31/7/2023) sore.

“Jadi berlokasi di Jalan Tumbang Talaken Km. 76 Kelurahan Petuk Barunai telah mengimbau kepada para warga untuk lebih tertib dan berhati-hati ketika berkendara,” katanya.

Baca juga  Cegah Dampak Karhutla, Bhabinkamtibmas Food Estate Sosialisasi Maklumat Kapolda Kalteng

“Dengan menggandeng rekan-rekan dari PSHT, kami pun memasang spanduk imbauan kepada sejumlah pengendara untuk tidak kebut-kebutan disaat mengendarai sepeda motor,” ujarnya.

Lebih lanjut, Joko mengharapkan, dengan seringnya digelar sosialisasi tersebut, bisa menekan angka Lakalantas dan keamanan keselamatan ketertiban kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas) dapat terpelihara dengan baik.

Baca juga  Danramil 15/Klirong Selenggarakan Lomba Burung Kicau "Danramil Klirong Cup" Semarakan HUT Kemerdekaan

“Sehingga bila ini sudah berjalan apa yang kami harapkan, angka pelanggaran ataupun fatalitas dalam berkendara bisa ditekan secara maksimal,” pungkasnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

PARTISIPASI TIGA RT YANG ADA DESA KALIANGET TIMUR MEMPERINGATI MAULID NABI MUHAMMAD SAW KE 1446-H.

Uncategorized

Polsek Pandih Batu Laksanakan Apel Bersama Koramil 1011-13 Pandih Batu dan MPA

Artikel

Beri Motivasi Kepada Petani Babinsa Gayung Bersambut Laksanakan Komunikasi Sosial Di Persawahan Warga.

Artikel

Konfrensi Pers KorNas Lembaga PELOPOR Desak Polri Bertindak Profesional!

Artikel

Layanan Prima Balik Mudik Lebaran Polres Situbondo Siagakan Personel di Pelabuhan Jangkar

Uncategorized

Bhabinkamtibmas cek sekat kanal dan Himbauan cegah Karhutla

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu sosialisasi Karhutla di desa binaannyaa

Uncategorized

Sambang ke Masyarakat, Bhabinkamtibmas Food Estate Lakukan Sosialisasi dan Imbauan