Home / Uncategorized

Rabu, 7 Juni 2023 - 16:25 WIB

Kegiatan Sosialisasi Layanan Call Center Polsek Jabiren Raya

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Jabiren Raya melaksanakan kegiatan sosialisasi layanan call center Polsek Jabiren Raya, Rabu (07/06/2023).

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K, melalui Kapolsek Jabiren Raya Ipda Zendri P. Habeahan, S.H., menuturkan adapun maksud dan tujuan dari giat tersebut untuk mempermudah masyarakat dalam melaporkan gangguan Kamtibmas maupun permasalahan lingkungan terutama di wilayah Kecamatan Jabiren Raya.

Baca juga  Sosialisasikan Larangan Karhutla Bripka Andi Datangi Masyarakat Pesisir

Kegiatan ini dilaksanakan guna Optimalisasi Pelayanan Publik ( Program Quick Wins Presisi ) pungkas Kapolsek Ipda Zendri P. Habeahan, S.H.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Pelihara Soliditas, Satsamapta Polresta Palangka Raya Datangi Kantor Ini

Uncategorized

Pembangunan Proyek Lanjutan Tribun Penonton Di Duga Kurang Pengawasan Dari Dinas Terkait

Uncategorized

Jaga Kamseltibcar Lalin, Satlantas Polresta Palangka Raya Atur Lalu Lintas saat Sore Hari

Artikel

Tingkatkan Ketaqwaan Dan Kedisiplinan, Kapolres Pasuruan Gelar Binrohtal Bersama Anggota Dan Santunan Anak Yatim

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Sosialisasi Penggunaan Helm dengan Benar

Artikel

CEGAH GANGGUAN KAMTIBMAS DAN JALIN SILATURAHMI, BHABINKAMTIBMAS SAMBANGI WARGA DESA BINAAN

Uncategorized

Personil Polsek Jabiren Raya Lakukan Sosialisasi Aplikasi Dumas Presisi di Wilkum Polsek Jabiren Raya

Uncategorized

Patroli Maja Unit Samapta Polsek Maliku, Antisipasi Terjadinya Karhutla