Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / NEWS / POLRI / Tag / TargetNews.id

Senin, 31 Juli 2023 - 13:01 WIB

Lagi, Satsamapta Polresta Palangka Raya Gelar Patroli Kamtibmas Kantor BCA

Polresta Palangka Raya – Sebagai upaya untuk memastikan situasi tetap aman dan kondusif, Satuan Samapta (Satsamapta) Polresta Palangka Raya menggelar patroli Kamtibmas.

Patroli yang dilakukan pada jam – jam rawan kriminalitas kali ini menerjunkan dua personel yakni Briptu Taufik Rahman dan Bripda Dicki H. Marjan.

Adapun yang menjadi tujuan patroli Kamtibmas tersebut yakni Kantor BCA yang terletak di Jalan Ahmad Yani Kelurahan Langkai Kecamatan Pahandut Kota Palangka Raya.

Baca juga  Rapat Paripurna Jelang Pergantian Ketua Gabungan Jalasenastri Kodiklatal

Mereka pun dalam melaksanakan patroli Kamtibmas dibekali sejumlah peralatan diantaranya Senpi SS1 V2 Sabhara, Magazine, Body Vest, Tongpol, Borgol, HT.

Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kasatsamapta AKP Gatoot Sisworo menyampaikan, patroli Kamtibmas yang diselenggarakan merupakan salah satu cara dalam menjaga kondusifitas wilayah.

Baca juga  Momen Praspa PSDP Penerbang TNI Angkatan Ke-34

“Disamping itu, kami dari Satsamapta Polresta Palangka Raya akan terus menggelar patroli guna menjamin stabilitas Kamtibmas tetap pada koridornya,” katanya, Senin (31/7/2023) pagi.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

Kapolres Sekadau dan Muspida Adakan Buka Puasa Bersama di Bulan Ramadan

BERITA UTAMA

Satlantas Polresta Palangka Raya Cegah Balapan Liar di Katamso

Artikel

Truk Overload Dicegat, Sopir Diberi Teguran

BERITA UTAMA

Padatnya Kegiatan, Satgas TMMD Ke-116 Tak Lupa Melaksanakan Shalat Jum’at Bersama Warga

BERITA UTAMA

AMI Meminta Kepada Presiden RI, DPD RI, Kemenkes RI dan BPOM RI Untuk Mencopot Kepala BPOM Surabaya dan Jajarannya

Artikel

Peringatan Hari Pahlawan Satgas Yonif 122/TS Melaksanakan Upacara Di Perbatasan RI-PNG

Artikel

Babinsa Kelurahan Srengat, Memimpin Upacara Bendera di UPT SD Negeri Srengat 1

Artikel

CEGAH GANGGUAN KAMTIBMAS DAN JALIN SILATURAHMI, BHABINKAMTIBMAS SAMBANGI WARGA DESA BINAAN