Polres Pulang Pisau – Polsek Kahayan kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Pers Bhabinkamtibmas melaksanakan giat himbauan larangan dan stop narkoba di wilayah kecamatan Kahayan kuala Kabupaten Pulang Pisau Provinsi Kalimantan Tengah, Senin (28/04/2025).
Kapolres Pulang Pisau, AKBP Iqbal Sengaji, S.I.K., M.Si. melalui Kapolsek Kahayan Kuala Akp Gendut Prasetyo.,S.H. menyampaikan bahwa harapannya agar POLRI secara masif melaksanakan himbauan larangan dan stop Narkoba guna mencegah terjadinya bahaya yang di timbulkan.
menyampaikan Selain Pesan pesan Kamtibmas terkait bahaya Narkoba juga mengajak warga agar tidak segan melaporkan bila mana di daerahnya ada pengedar dan pengguna Narkoba kepada pihak yang berwenang, demikian tutup Akp Gendut Prasetyo.,S.H. di akhir percakapannya.