Home / Uncategorized

Kamis, 8 Juni 2023 - 17:12 WIB

Polsek Kahayan Tengah Himbau Masyarakat agar Tertib Berlalulintas

 

Polres Pulang Pisau – menumbuhkan kesadaran warga masyarakat dalam mematuhi tata tertib berlalulintas konsisten dilaksanakan oleh Polsek Kahayan Tengah, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Kamis (08/06/2023)

Arus lalin menjadi prioritas Polsek Kahayan Tengah dalam menertibkan sitkamtibcerlantas serta sebagai media sosialisasi himbauan patuh berlalulintas bagi para pengguna ranmor agar selalu berhati hati dan tertib saat menggunakan kendaraan dalam berlalu lintas.

Baca juga  Sat Binmas Polres Pulang Pisau Melaksanakan Kegiatan Polisi RW

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Kahayan Tengah AKP. Nurheriyanto Hidayat, S.H., M.Si., menyampaikan, apabila menemukan kejadian laka lantas petugas menghimbau warga masyarakat agar dapat langsung menghubungi nomor Kapolsek Kahayan Tengah dan Call Center Polsek Kahayan Tengah.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kamtibmas

“Kehadiran anggota Polri diharapkan mampu menciptakan sitkamtibmas yang aman dan tertib sesuai dengan tugas pokok Polri yaitu melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat”, tutup Kapolsek

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Menyambangi Lingkungan Warga Masyarakat, Polsek Pandih Batu Sampaikan Sosilisasi no call center

BERITA UTAMA

Polsek Maliku melaksanakan pengawasan pendisiplinan protokol kesehatan covid-19 dan membagikan Masker kepada masyarakat

Artikel

Wujud Kedekatan Dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Aktif Sambangi Warga Desa Binaanya

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Food Estate Berikan Himbauan Kamtibmas Pada Warga Binaannya

Uncategorized

Untuk Memperpanjang Usia Pakai Sarana Patroli Perairan Anggota Satpolairud Melakukan Pemeliharaan dan Perawatan Kapal Patroli Termasuk Life Jacket

Artikel

Dankodiklatal Hadiri, Sinkronisasi Pendidikan Longitudinal Lemdik TNI AL

Artikel

Jelang HUT Korps Marinir TNI AL Ke-79, Danyon Roket 2 Mar Pimpin Tasyakuran Bersama Prajurit Petarung Halilintar

Artikel

Prajurit Batalyon Infanteri 5 Marinir Laksanakan Sholat Idul Fitri 1 Syawal 1445 H