Home / Uncategorized

Selasa, 3 September 2024 - 19:14 WIB

Polsek Maliku Gelar KRYD, Minimalisir Bertemunya Potensi Faktor Niat dan Kesempatan.

 

Polres Pulang Pisau – langkah mencegah bertemunya faktor niat dan kesempatan, Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan Kegiatan rutin yang ditingkatkan (KRYD) untuk memastikan situasi keamanan kondusif, Senin (02/09/2024) Malam

KRYD yang dilaksanakan oleh Personel Polsek Maliku dilaksanakan pada saat jam rawan terjadinya aksi kejahatan ataupun kriminalitas yang menjadi ancaman gangguan kamtibmas,

Baca juga  Memberikan Rasa Aman, Personil Polsek Maliku Laksanakan Patroli Malam di Seputaran Wilkum Polsek Maliku

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, mencegah niat dan kesempatan bagi para pelaku tindak kejahatan untuk beraksi kami laksanakan guna mencegah terjadinya gangguan kamtibmas kami secara rutin mengecek dalam kegiatan patroli malam dengan tujuan meminimalisir bertemunya niat dan kesempatan para pelaku tindak kejahatan

Baca juga  Babinsa KoramilL 17 Adimulyo Hadiri Musdessus Penerapan KPM BLT-DD Tahun 2023 Desa Sidomukti,

“kegiatan patroli sebagai upaya pencegahan terjadinya aksi kejahatan akan terus kami tingkatkan guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi

Share :

Baca Juga

Artikel

Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sampaikan larangan Karhutla kepada masyarakat, saat laks Patroli Dialogis

Artikel

Berikan Rasa Aman, Polsek Maliku Patroli Malam ke Daerah Pemukiman Warga

Uncategorized

Dalam upaya cegah kejadian C4 di Obvit dan sekitarnya sat samapta gelar Patroli Stasioner

Uncategorized

Polresta Banyuwangi Berhasil Amankan Tersangka Rudapaksa Gadis Dibawah Umur

Uncategorized

Ciptakan Sit aman Dan Kondusif Personil Polsek Maliku Melaksanakan Patroli Malam

Artikel

ENTRY BRIEFING KOMANDAN BATALYON INFANTERI 7 MARINIR

Artikel

BPW PERADIN, Jatim Protes Keras Acara Rakerwil yang Mencatut Nama PERADIN

Uncategorized

Kapolres Pulpis Hadiri Malam Penutupan Pulang Pisau Fair 2024