Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI

Jumat, 15 Maret 2024 - 15:49 WIB

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau tidak hanya sasar anak anak

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau tidak hanya sasar anak anak

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau tidak hanya sasar anak anak

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, konsisten melaksanakan Program Bajaka Persisi Polres Pulang Pisau, Jumat (15-03-2024) Siang.

Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman melalui Bhabinkamtibmas Food Estate menyampaikan, bahwa sasaran utama kegiatan ini adalah anak anak dan pemuda pemudi yang ada di sekitar kawasan Food Estate, tetapi juga untuk masyarakat umum.

Seperti yang dilakukan oleh Aipda Vivri Wijaya dan Briptu Fauzie hari ini, mereka berdua mengendarai sepeda motor Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau yang membawa buku buku bacaan ke areal persawahan, kemudian mengajak warga yang sedang istirahat untuk membaca buku.

Baca juga  Danyonmarhanlan VIII Hadiri Penutupan Taklimat Akhir Audit Kinerja Itjenal Tahun 2023

Selain mengajak warga untuk gemar membaca di sela sela waktu istirahat, kegiatan ini juga sebagai ajang silahturahmi antara Bhabinkamtibmas dengan masyarakat, pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas mengajak masyarakat untuk bersama sama menjaga situasi kamtibmas yang kondusif menjelang pemilu tahun ini.

Baca juga  Polresta Banyuwangi Gelar Patroli Gabungan Skala Besar Antisipasi Balap Liar

Kapolsek menerangkan, bahwa Motor Bajaka Presisi adalah Motor Bhayangkara Penjaga Aksara yang Inovasi oleh Kapolda Kalteng dalam Implementasi 100 Program Kerja Presisi Kapolri yang dilengkapi internet serta buku bacaan untuk SD, SMP, SMA, buku agama, buku perundangan, buku pengetahuan umun dan buku cerita nusantara.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Akademi Militer Sambut Wakil Gubernur Baru dalam Acara Sertijab di Akademi Militer

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Bagikan Stiker, Awali Operasi Keselamatan 2024 Sudah Dimulai

Artikel

Lansia Bugar Dari Kota Tegal

Artikel

Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Sehat Koramil 04/Jawai Dan Forkopimcam Jawai Selatan Laksanakan Karya Bakti Di Pasar Matang Suri

Artikel

LOMBA GOYANG MAHALATU KOTAKUPARI TOTAL HADIAH 22 JUTA RUPIAH DAN DORPRIZE MENARIK !!! DAFTAR SEKARANG JUGA

Artikel

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng Terkait Penyampaian Pendapat dimuka Umum.

BERITA UTAMA

Ini Yang Di Sampaikan Bhabinkamtibmas Saat Sambangi Warganya

BERITA UTAMA

Polres Tegal Gelar Lomba Futsal