Home / Uncategorized

Selasa, 15 Oktober 2024 - 22:21 WIB

Rutin personil polsek Pandih Batu sosialisasi tentang larangan karhutla malam

 

Polres Pulang Pisau – Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan diwilayah Kecamatan Pandih Batu Aipda Vivri Wijaya Personel Polsek Pandih Batu, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng sejak dini rutin melakukan upaya pencegahan yaitu dengan memberikan Sosialisasi Maklumat Kapolda Kalteng No Mak : 01/ll/2021 tentang sanksi pidana terhadap pelaku karhutla berdasarkan PP No. 04 tahun 2021 Tentang pengendalian kerusakan atau pencemaran lingkungan hidup yang berkaitan dengan kebakaran hutan dan lahan kepada masyarakat di wilayah Kecamatan Pandih Batu, Kabupaten Pulang Pisau, Kalteng, senin (15/10/2024) Malam.

Baca juga  Polsek Maliku Melaksanakan Kryd Cegah Potensi Gangguan Kamtibmas

Harapanya dengan rutin memberikan imbauan karhutla dan menyampaikan Maklumat Kapolda Kalteng sejak dini masyarakat menjadi paham akan dampak dan bahaya yang akan dialami jika terjadi kebakaran hutan dan lahan sehingga masyarakat dapat berpikir bijak untuk tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman menyampaikan, kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang, Maka Personel Polsek Pandih Batu akan terus melaksanakan giat Sosialisasi agar dapat menumbuhkan Masyarakat.

Baca juga  Sambangi Warga Bhabinkamtibmas Sosialisasi Cegah Karhutla

“Kami minta kepada seluruh masyarakat khususnya masyarakat yang ada di Kecamatan Pandih Batu untuk tidak membakar hutan dan lahan dengan alasan apapun,” tutup Iptu Sutarman. Kembali Kanit Samapta polsek pandih Batu laksanakan Himbauan Maklumat Kapolda Kalteng.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Satsamapta Polresta Palangka Raya Sambangi Terminal Damri

Artikel

Percepat Penanganan Stunting Wilayah Danramil 01/Sambas Hadiri Loka Karya Mini Lintas Sektoral

Artikel

Personil Satgas Yonif 611/Awang Long Melaksanakan Kegiatan Ibadah Bersama Sekaligus Bagikan Alkitab Jemaat Distrik Jila

Artikel

Berikan himbauan Kamtibmas kepada warga saat sedang Patroli Dialogis

Uncategorized

Polsek Rakumpit Terus Sosialisasikan Cegah Karhutla Bagi Warga Gaung Baru

BERITA UTAMA

CEPAT, TEPAT, DISIPLIN, PRAJURIT YONIF 11 MARINIR LAKSANAKAN TEMBAK TEMPUR OFENSIF

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

Artikel

Irjen Pol Ahmad Luthfi Kapolda Jateng Conference Pers keberhasilan Polresta Banyumas Ungkap Kasus Penembakan