Home / Uncategorized

Senin, 13 Februari 2023 - 16:25 WIB

Sambangi Masyarakat Di Pasar Lingkungan Pelabuhan Pasar Harian Ini Yang Dilakukan Bripka Alamsyah

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Bripka Alamsyah memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait pandemi Covid-19 yang saat ini masih mewabah agar kiranya Masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Senin ( 13 / 2 / 2023 ) Pagi.

Baca juga  Babinsa 1612/05 Elar Rapat Pembentukan Panitia Pemilihan Kepala Desa Priode 2023 - 2029

Kapolres Pulpis AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  DANYONMARHANLAN XIV SORONG MENGHADIRI PEMBUKAAN PELATIHAN POTENSI SAR

“mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya apalagi dengan situasi pandemi Covid-19 yang saat ini sedang kita alamai jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” Tutur Akp Jaka.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli

Artikel

Melalui Kegiatan Sambang, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Wujudkan Kamtibmas yang Aman

Uncategorized

Babinsa Tanamkan Disiplin Sejak Dini

BERITA UTAMA

PRAJURIT YONMARHANLAN XI MERAUKE LAKSANAKAN OLAHRAGA BERSAMA DAN FUN GAMES DI PANTI ASUHAN KARTINI

Uncategorized

Kegiatan rutin Personil Polsek Banama Tingang laks Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di depan mako Polsek Banama Tingang.

Artikel

Humas Polres Pulang Pisau Salurkan Bansos ke Warakawuri

Artikel

Sobat ngarit Madura mengadakan bukber dan silaturahmi

Artikel

Sinegritas TNI-POLRI terjalin dengan baik, giat bersama menjaga kantibmas menjelang pilkada serentak 2024, guna cipta Sitkamtibmas yang aman terkendali.