Home / Uncategorized

Senin, 23 Desember 2024 - 18:07 WIB

Satlantas Polres Pulang Pisau Berikan Himbauan Kamseltibcarlantas

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Anggota Satlantas Polres Pulang Pisau terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas) di wilayah hukumnya. Minggu (22/12/24).

Pada kesempatan ini, anggota Satlantas Polres Pulang Pisau memberikan himbauan langsung kepada para pengemudi ojek dan warga masyarakat akan pentingnya mematuhi peraturan lalu lintas dan selalu berhati-hati saat berkendara.

Baca juga  Region Head PTPN IV Regional VI KSO Bersama Danrem Lilawangsa Menempuh Perjalanan Extrem Ziarah Makam Pahlawan Nasional Cut Meutia

“Kami mengingatkan kepada masyarakat, untuk selalu menjaga keselamatan di jalan,” ujar salah satu anggota Satlantas Polres Pulang Pisau.

Baca juga  Pengecekan Ketersediaan Air untuk Pemadaman dilokasi Daerah Rawan Karhutla Wilkum Polsek Maliku.

Selain itu, masyarakat juga diajak untuk bersama-sama tertib dalam berlalu lintas demi mengurangi angka kecelakaan dan diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas, sehingga tercipta lingkungan yang lebih aman dan kondusif di wilayah Polres Pulang Pisau.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Patroli Satsamapta Polresta Palangka Raya Datangi Kantor Pengadilan Pengadilan Tinggi

Uncategorized

Kegiatan Rutin Personil Polsek Banama Tingang laks Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di Depan Mako Polsek Banama Tingang

Artikel

Polresta Banyuwangi Sosialisasi Kamtibmas Jelang Pilkada Melalui Mobil Sayur

Artikel

Kebahagiaan Nenek KurbaTerpancar, Rumah Tak Layak Huni, Direhab TNI Melalui Program TMMD ke-124

Uncategorized

Antisipasi Cuaca Panas Anggota Satpolairud Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng

Uncategorized

Giat Apel Siaga dan kontigensi bencana alam banjir dan Karhutla Polsek Kahayan Tengah

Artikel

Danlanud Pattimura Terima Courtesy Call Dari Danlantamal IX Ambon

Artikel

Babinsa Koramil 07/Teluk Keramat Hadiri Musyawarah Pra Kerja Dan Sosialisasi Pengadaan Barang Serta Jasa