Home / Uncategorized

Minggu, 16 April 2023 - 23:12 WIB

Sebelum Laksanakan Dinas, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Pimpin Apel Serah Terima Piket

Polresta Palangka Raya – Pelaksanaan apel serah terima piket fungsi personel Polresta Palangka Raya berlangsung di depan ruang SPKT Mapolresta setempat, Minggu (16/4/2023) pagi.

Dimana, Apel tersebut diikuti oleh masing – masing Satuan Fungsi (Satfung) dan langsung dipimpin Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., MH., melalui Kepala Unit (Kanit) II SPKT Aiptu Roedi Yhoeliantono.

Baca juga  Bhabinkamtibmas memberikan himbauan tentang Karhutla Kepada Warga

“Kegiatan apel ini dilakukan sebagai bentuk pengawasan pimpinan terhadap personel yang akan melakukan tugas, dari petugas jaga lama untuk diserahkan kepada petugas jaga baru,” ungkapnya.

“Terimakasih atas pelaksanaan apel serah terima pagi ini, kepada para anggota agar melaksanakan pengecekan tahanan sesuai dengan SOP,” sambungnya.

Baca juga  Polres Probolinggo Kota Cek Sejumlah SPBU

Untuk itu, harap Roedi, bagi personel yang ditugaskan menjaga tahanan bukan hanya tugas dari piket jaga tahanan saja tetapi tugas semua piket fungsi Polresta Palangka Raya.

“Ini menjadi penting untuk diketahui dan dipedomani kita semua guna menjaga kondusifitas di wilayah hukum Polresta Palangka Raya secara terus menerus,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Hadiri Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Anggota PPS Se Kabupaten Tala

Artikel

Dandim 1009/Tla Beserta Jajaran Melaksanakan Tinjau Medan Sasaran Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa Ke-123

Uncategorized

Cegah Karhutla Sejak Dini, Sat Samapta Polres Pulpis Cek Sarpras Damkar

Uncategorized

Patroli terus di giatkan untuk antisipasi tindak kejahatan pada Obvit dan sekitarnya

Artikel

Polsek Purwodadi Berhasil Tangkap Pelaku Curanmor Beserta Penadahnya

Uncategorized

Pastikan Kondisi Prima, Sie Dokkes Periksa Kesehatan Personel Polres Pulang Pisau

Uncategorized

Patroli Satsamapta Polresta Palangka Raya Pantau Kondusifitas Kantor PLN

Uncategorized

Bingung Mau Nongkrong Kemana? Angkringan “RC” Solusinya.