Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM

Rabu, 3 Januari 2024 - 14:17 WIB

Stop!!! Hati Hati Karhutla Bripka Andi Berikan Edukasi Gunakan Media Spanduk

Stop!!! Hati Hati Karhutla Bripka Andi Berikan Edukasi Gunakan Media Spanduk

Stop!!! Hati Hati Karhutla Bripka Andi Berikan Edukasi Gunakan Media Spanduk

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Aipda Budi. H memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait Endemi Covid-19 agar masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Rabu ( 03 / 01 / 2024 ) Pagi.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Laksanakan Sosialisasi Saber pungli

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita, S.I.K., Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  Jaga Kamseltibcarlantas Di Pagi Hari, Sat Lantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Gatur

“mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya apalagi dengan situasi Endemi Covid-19 yang saat ini sedang kita alamai jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” Tutur Akp Jaka.

Share :

Baca Juga

Artikel

Kodim 1008 Tabalong Pererat Kekeluargaan Dengan Anjangsana ke Warakawuri

BERITA UTAMA

Kenzie Siswa SDN Ujung XIII Surabaya Berhasil Menjuarai Kejuaraan Satria Airlangga Cup IX 2024

Artikel

Danramil 06/Sruweng Kapten Inf Budi Riyanto, Moment Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW Jadikan Untuk Cinta Ibadah

Artikel

Berikan himbauan Kamtibmas kepada warga saat sedang Patroli Dialogis

Artikel

Personil Polsek Sebangau Kuala intensifkan Giat KRYD Guna Cipkon Aman dan Kondusif di Wilayah Kecamatan Sebangau Kuala

BERITA UTAMA

GKS Laporkan Soal DD dan BSPS Desa Larlar Ke Kejari Sampang

BERITA UTAMA

Polsek Banama Tingang 1×24 Jam Siap Memberikan Pelayanan Kepada Masyarakat

Artikel

Peduli Sesama, Prajurit Yonif 5 Marinir Laksanakan Donor Darah